Berita Viral
Sudah Cerai, Wanita Ini Sakit Hati Lihat Anak yang Dirawat Suaminya tak Terurus, Makan Pakai Garam
Hati ibu mana yang tak terluka saat melihat anak yang dilahirkannya tak terawat dengan baik, padahal tinggal dengan ayah kandungnya.
TRIBUN-MEDAN.com - Hati ibu mana yang tak terluka saat melihat anak yang dilahirkannya tak terawat dengan baik, padahal tinggal dengan ayah kandungnya.
Anak tersebut malah hanya makan pakai garam.
Peristiwa ini terjadi di Tiongkok.
Pada awalnya pasangan memilih untuk menikah karena merasa sudah cocok dan siap hidup bersama.
Namun, saat menjalani rumah tangga bersama pasti sering menemukan banyak masalah hingga berujung perdebatan.
Jika tak mampu mengontrol emosi , perdebatan akan berlangsung lama dan berujung perceraian.
Perceraian dalam rumah tangga mengakibatkan dampak buruk bagi anak, sebab mereka tidak bisa merasakan keutuhan keluarga.
Banyak anak korban perceraian kedua orang tuanya harus hidup sendiri, karena tak mendapat perhatian lagi.
Baca juga: Bangunan di Jalan Sei Deli Ambruk dan Viral di Sosial Media, Ini Keterangan Camat Medan Barat
Baca juga: VIRAL Video Sejoli Paruh Baya Nekat Mesum di Kedai Kopi Pasar Minggu, Polisi Selidiki
Seperti yang dialami oleh dua orang anak asal Guangxi, Tiongkok ini.
Dilansir dari Eva.vn, Sabtu (20/1/2024) seorang ibu menceritakan kondisi anaknya seusai dirinya bercerai dari mantan suami.
Setelah memutuskan untuk berpisah, anak-anaknya dirawat oleh mantan suaminya.
Wanita bernama Xie ini yakin jika suaminya bisa mengurus kedua buah hatinya dengan baik.
Namun kenyataannya berbeda.
Ia begitu sakit hati saat melihat kondisi anaknya setelah setegah tahun berpisah.
Saat itu Xie kembali ke rumah mantan suami untuk mengambil sisa-sisa barangnya yang masih tertinggal.
| NASIB Wakil Bupati Pidie Jaya Usai Hajar Kepala MBG Gegara Nasi Dingin, Kini Terancam Dipolisikan |
|
|---|
| NESTAPA Murid di Garut Jalan Kaki 2 Jam Lewati Hutan dan Hewan Buas Demi Berangkat Sekolah |
|
|---|
| DETIK-DETIK Pria di Riau Bunuh Sahabatnya Usai Berikan Istrinya Ditiduri Tapi Tak Dibagi Wifi |
|
|---|
| SINDIRAN Rocky Gerung Sebut Menkeu Purbaya Sok Jago hingga Cari Sensasi Ingin Jadi Capres 2029 |
|
|---|
| ROBOHKAN Rumah Usai Istrinya Selingkuh, Suami di Sragen Ngaku Tak Menyesal, Rela Rogoh Kocek |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.