Carabao Cup

JADWAL Final Idaman Carabao Cup, Liverpool Punya Motivasi Lebih Raih Trofi Pertama Musim Ini

Hasil Carabao Cup, Liverpool FC memastikan diri akan tampil di final Carabao Cup yang bakal digelar

|
Penulis: Dedy Kurniawan | Editor: Dedy Kurniawan
TWITTER.COM/WEARELIVPOOL
Cody Gakpo menyumbang satu gol dalam kemenangan 2-1 Liverpool atas Fulham pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris 2023-2024, Kamis (11/1/2024) dini hari WIB. 

Tribun-Medan.com - Hasil Carabao Cup, Liverpool FC memastikan diri akan tampil di final Carabao Cup yang bakal digelar 25 Februari 2024 mendatang.

Kepastian itu didapat setelah Liverpool mengatasi Fulham dalam dua leg semifinal Carabao Cup.

Terbaru, Liverpool bermain imbang 1-1 kontrak Fulham di leg kedua, Kamis (25/1/2024).

Meski bermain imbang, Liverpool tetap berhak lolos ke babak berikutnya.


Pasalnya pada leg pertama lalu, Liverpool menang 2-1 dari lawan yang sama.

Baca juga: MAHFUD MD Mantap Mundur dari Menko Polhukam, Begini Respons Jokowi

Baca juga: UPDATE Timnas Indonesia: Shin Tae-yong Minta Pemain Tetap Latihan Nunggu Keajiban dari Laga Lain


Alhasil, The Reds menang agregat 3-2 untuk melangkah ke final Carabao Cup.

Perlawanan sengit ditunjukkan Fulham pada dua laga semifinal ini.

 

Baca juga: Hasil Copa del Rey, Barcelona Babak Belur di Perempat Final, Athletic Bilbao Bantai 4 Gol


Meski demikian Liverpool tak kehabisan motivasi untuk menghadapi tim asal London tersebut.

Hal itu diungkapkan langsung oleh pelatih Liverpool, Jurgen Klopp.

 


Menurut Klopp, timnya makin termotivasi dalam menghadapi Fulham.

Apalagi, mereka tahu pelatih Fulham, Marco Silva, sangat berhasrat untuk mengalahkan Liverpool.

Klopp lantas meminta anak asuhnya agar tak kalah bersemangat dari sang lawan.

Hasilnya, Liverpool sukses mengatasi perlawanan Fulham.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved