CPNS 2024
Rincian Formasi CPNS 2024 di Instansi Kejaksaan Agung, Lengkap dengan Kualifikasi Pendidikannya
Bagi calon pelamar yang ingin melamar CPNS 2024, perlu mengetahui daftar jabatan fungsional dan jabatan pelaksana yang akan dibuka di formasi Kejaksaa
Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Ayu Prasandi
9. Penyuluh Sosial: D4 atau S1 Kesejahteraan Sosial, Pekerjaan Sosial.
10. Pembimbing Kemasyarakatan: S1 atau D4 bidang Ilmu Sosial.
11. Pengaman Kemasyarakatan: SLTA Sederajat.
12. Assessor SDM Aparatur: S1 Psikologi, Pendidikan, Sejarah, Ilmu Bahasa, Ilmu Hukum, Antropologi, Filsafat, Manajemen SDM.
13. Psikolog Klinis: S1 Psikologi.
14. Pranata Komputer: S1 Komputer, Sistem Informasi, Teknologi Informasi, Manajemen Informatika, Teknik Informatika.
15. Auditor: S1 Akuntansi, Ilmu Ekonomi.
16. Statistisi: S1 Statistika, Matematika.
Jabatan Pelaksana
1. Operator Layanan Operasional: SLTA Sederajat.
2. Pengadministrasi Perkantoran: SLTA Sederajat.
3. Pengelola Penanganan Perkara: SLTA Sederajat.
(cr30/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.