Viral Medsos
VIRAL VIDEO DETIK-DETIK Dua Helikopter Angkatan Laut Malaysia Tabarakan Menewaskan 10 Orang
Viral di media sosial X tabrakan dua helikopter Angkatan Laut Malaysia di Kota Lumut hingga menewaskan 10 orang.
TRIBUN-MEDAN.COM - Viral di media sosial X video detik-detik dua helikopter Angkatan Laut Malaysia bertabrakan di Kota Lumut hingga menewaskan 10 orang.
Tak ada yang selamat dari insiden tabrakan helikopter operasi maritim (HOM-AW139) TLDM dan helikopter FENNEC TLDM pada Selasa (23/4/2024) pagi itu.
Mirisnya, kedua helikopter itu sedang latihan formasi bersama untuk dipentaskan di Fleet Open Day, perayaan 90 tahun berdirinya Angkatan Laut Kerajaan Malaysia pada 3-5 Mei 2024.
Setelah kejadian ini, petugas pemadam kebakaran langsung mengevakuasi para korban.
“Total awak ada sepuluh orang. Berdasarkan informasi awal, tidak ada yang selamat," kata juru bicara Departemen Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, dikutip dari New Straits Times.
“Petugas pemadam kebakaran sedang dalam proses mengevakuasi para korban,” lanjutnya.
Helikopter Angkatan Bersenjata Malaysia ini diyakini jatuh setelah tabrakan di atas pangkalan Angkatan Laut Kerajaan Malaysia (RMN) di Kota Lumut.
Kedua helikopter berjenis Agusta Westland AW139 dan Eurocopter Fennec tersebut bertabrakan saat melakukan manuver di udara.
Setelah tabrakan, helikopter AW139 jatuh di tribun Stadion Angkatan Laut.
Sedangkan Fennec jatuh di dekat kolam Kompleks Olahraga Angkatan Laut.
Helikopter-helikopter itu lepas landas dari Padang Sitiawan pada pukul 09.03 waktu setempat.
Video detik-detik kedua helikopter tabrakan:
Berikut nama-nama korban:
Dalam sebuah pernyataan, angkatan laut Tentara Malaysia mengatakan tujuh awak helikopter HOM (M503-3) yang jadi korban tewas adalah:
1. Firdaus Ramli
Dua Helikopter AL Malaysia
Helikopter tabrakan
Angkatan Laut Kerajaan Malaysia
Helikopter tabrakan 10 tewas
| REKAM JEJAK Brigjen Yusri Yunus, Daftar Jabatan Penting di Polri Pernah Diemban Yusri Yunus |
|
|---|
| DUDUK PERKARA Oknum TNI Prada SA Ngamuk di Tempat Hiburan Malam, TNI AD Usut Asal Senjata Api |
|
|---|
| SOSOK Brigjen Yusri Yunus Petinggi Polri Meninggal Tadi Malam, Yusri Rekan Seangkatan Kapolri |
|
|---|
| Nasib Oknum Polisi M Yunus Tendang Pengendara, Kapolres Prabumulih Diminta Bertindak, Kronologinya |
|
|---|
| Paniknya Pejabat Ini Tiba-tiba Didatangi Petugas dan Ditangkap, Puluhan Juta Uang di Bawah Meja |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.