Pemilu 2024

KOMPOSISI 45 Anggota DPRD Kalsel 2024-2029, Golkar Berjaya Raih 13 Kursi, Nasdem 10 dan Gerindra 7

Para anggota dewan ini diketahui berasal dari 7 daerah pemilihan atau Dapil yang ada di Kalimantan Selatan.

Editor: Satia
TRIBUN MEDAN/HO
ILUSTRASI Pelantikan DPRD 

TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Sebanyak 45 Anggota DPRD Kalimantan Selatan periode 2024-2029 ditetapkan oleh KPU.

Puluhan anggota dewan ditetapkan usai KPU menyelesaikan rekapitulasi perhitungan suara Pileg 2024.

Para anggota dewan ini diketahui berasal dari 7 daerah pemilihan atau Dapil yang ada di Kalimantan Selatan.

Baca juga: KOMPOSISI 45 Anggota DPRD Maluku Periode 2024-2029, PDIP 8 Kursi, Nasdem 6 Kursi dan Gerindra 5

Berdasarkan hasil penetapan rapat pleno rekapitulasi suara tingkat provinsi, Partai Golkar berjaya dengan mendapat 13 kursi dari 55 kursi tersedia di DPRD Kalsel.

Partai ini menjadi peraih kursi terbanyak kedua yakni 10 dari tujuh dapil yang ada di Kalsel. Ini lebih banyak dibandingkan Pemilu 2019, yakni empat kursi. Partai ini bahkan langsung siapkan calon untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024.

Parpol selanjutnya adalah Gerindra dengan tujuh kursi, yang sekaligus mengamankan jatah pimpinan DPRD Kalsel periode 2024-2029.

Sedangkan tiga parpol lainnya yakni PKB, PKS dan PAN sama-sama mendapatkan enam kursi.

Berikut daftar nama 45 anggota DPRD Kalimantan Selatan periode 2024-2029:

Baca juga: SOSOK ASN di Yogyakarta Tewas Mengenas Usai Suntik Payudara di Salon, Kejang Filler 100 CC Disuntik

Golkar : 13 Kursi

Dewi Damayanti (dapil 1)
Mukarramah (dapil 2)
Syarifah Rugayah (dapil 2)
Achmad Maulana (dapil 3)
Hariyatie (dapil 4)
Atthaillah Hasbi (dapil 4)
Supian HK (dapil 5)
Halida Novia Sari (dapil 5)
Dewi Raisha Aprillia (dapil 5)
M Yani Helmi (dapil 6)
Burhanuddin (dapil 6)
Rahimullah (dapil 7)
Gusti Iskandar Sukma Alamsyah (dapil 7)

Baca juga: REKOR Spesial Cristiano Ronaldo Dirampas, Harus Rela Direbut Mantan Tukang Kayu

NasDem : 10 kursi

Mustohir Arifin (dapil 1)
Ahmad Sarwani (dapil 2)
Mustaqimah (dapil 2)
Jahrian (dapil 3)
Kartoyo (dapil 4)
Iberahim Noor (dapil 4)
Hadi Hairil Hadi (dapil 5)
Umar Sadik (dapil 5)
Rudini Aidi Salman (dapil 6)
Gusti Miftahul Hotimah (dapil 7)

Baca juga: KOMPOSISI 45 Anggota DPRD Sulawesi Utara Periode 2024-2029: PDIP 19 Kursi, Demokrat dan Gerindra 6

Gerindra : 7 kursi

Ilham Nor (dapil 1)
Jihan Hanifa (dapil 2)
Habib Yahya Assegaf (dapil 4)
Nor Fajri (dapil 5)
M Alpiya Rakhman (dapil 6)
Firmansyah (dapil 6)
Husni Fatahillah (dapil 7)

Baca juga: Serahkan Hadiah Program Untung Terus, Bank Mandiri Ajak Nasabah Tingkatkan Transaksi Kartu Kredit

PAN : 6 kursi

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved