Liga Champions
DISIARKAN Langsung Real Madrid Vs Atletico Malam Ini, Prediksi Mbappe Cs Diunggulkan Menang
Supercomputer Opta memprediksi, peluang Real Madrid memenangkan pertandingan sebesar 49,5 persen, dibandingkan Atletico 25,2
Real Madrid (4-2-3-1)
Courtois, Lucas Vazquez, Raul Asencio, Rudiger, Fran Garcia, Tchouameni, Camavinga, Vinicius, Rodrygo, Brahim Diaz, Mbappe.
Pelatih: Carlo Ancelotti
Atletico Madrid (4-4-2)
Oblak, Llorente, Le Normand, Lenglet, Galan, Simeone, Rodrigo de Paul, Pablo Barrios, Lino, Griezmann, Julian Alvarez.
Pelatih: Diego Simeone
Selayaknya yang disampaikan Don Carlo Ancelotti, pertandingan malam nanti akan berlangsung ketat dan berimbang.
Penentuan lolos akan dihasilkan pada leg kedua yang berlangsung di Metropolitano. Namun, Real Madrid berinisiatif untuk mencuri keuntungan di laga kendang nanti malam.
"Kami tidak berpikir demikian, itu mustahil," ucap Anceloti Ketika disinggung bisa menang meyakinkan atas Atletico Madrid pada pertandingan malam nanti, dikutip dari Managing Madrid.
"Pertandingan akan berlangsung ketat dan akan ditentukan di leg kedua. Sasaran besok adalah bermain bagus dan mengambil keuntungan. Pertandingan ini imbang dan kompetitif," sambungnya.
(Tribun-Medan.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Real Madrid vs Atletico Madrid
Real Madrid Vs Atletico Madrid Live SCTV
Liga Champions
Real Madrid
Prediksi Skor Real Madrid Vs Atletico Madrid
Atletico Madrid
| DISIARKAN Langsung PSG Vs Bayern Munchen di Liga Champions, Rekor Bagus Die Roten Rawan Terputus |
|
|---|
| PREDIKSI Skor Liverpool Vs Real Madrid di Liga Champions, Disiarkan Live Streaming Jam 03.00 WIB |
|
|---|
| JADWAL Liga Champions 2025-26 Pekan ke-4 Hadirkan 3 Big Match, Termasuk Liverpool Vs Real Madrid |
|
|---|
| KIPER Real Madrid Courtois Banjir Pujian, Peluang 99 Persen Gol Vlahovic Digagalkan |
|
|---|
| HASIL Liga Champions Tadi Malam - Liverpool Ngamuk, Juventus Kembali Merana Dibuat Real Madrid |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.