Kualifikasi Piala Dunia 2026

HASIL Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa - Spanyol Tak Terkalahkan, Swiss Tunda Kelolosan

Timnas Spanyol tampil sempurna setelah kembali meraih kemenangan yang menjaga rekor tak terkalahkan mereka di Grup E.

(X/SEFutbol)
MENANG BESAR - Pemain Timnas Spanyol selebrasi usai cetak gol ke gawang Georgia pada Kualifikasi Piala Dunia 2025 zona Eropa. 

Austria hanya membutuhkan hasil imbang, sedangkan Bosnia wajib menang untuk mengamankan tiket Piala Dunia 2026.

Dari Grup B, kelolosan Swiss juga harus tertunda akibat kemenangan Kosovo.

Meski Swiss menang 4-1 atas Swedia, mereka gagal mengamankan tiket lebih cepat karena Kosovo juga memetik tiga poin dengan menundukkan Slovenia 2-0 di Ljubljana.

Swiss masih memimpin klasemen Grup B dengan 13 poin, hanya berjarak tiga angka dari Kosovo di posisi kedua.

Drama perebutan tiket Piala Dunia pun akan ditentukan pada matchday pamungkas, ketika Swiss melawat ke markas Kosovo pada 19 November.

Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026

Turki 2-0 Bulgaria
Liechtenstein 0-1 Wales
Georgia 0-4 Spanyol
Siprus 0-2 Austria
Bosnia 3-1 Rumania
Austria 2-2 Belarus
Slovenia 0-2 Kosovo
Yunani 3-2 Skotlandia
Swiss 4-1 Swedia

(tribun-medan.com)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved