TOPIK
Penistaan Agama di Patumbak
-
Pardomuan Siahaan, orang tua Jonathan (22) terduga pelaku penista agama menyampaikan permohonan maaf .
-
Ia berharap anaknya dan pihak yang melaporkan ke Polisi bisa berdamai secara kekeluargaan sehingga Jonatan tak dipenjarakan.
-
Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Patumbak menangkap Jonathan Siahaan (22) warga Desa Patumbak II, Kecamatan Patumbak.
-
Warga mendatangi rumahnya pada Selasa 7 Januari sekira pukul 21:00 WIB karena emosi dengan aksi yang dilakukan terduga pelaku.
-
Puluhan warga Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, sempat menggeruduk kediaman Jonathan (22)
-
Dalam video singkat yang dibagikan dan dilihat, terdengar seorang pria memutar musik dengan suara keras sambil memaki-maki.