Shoping

TB Logos Berikan Diskon 10 Persen untuk Pembelian Pernak Pernik Natal

Ia menjelaskan, tak hanya itu, bagi member, TB Logos juga memberikan promo istimewa yang juga berupa diskon.

Penulis: Ayu Prasandi |
Tribun Medan/Ayu
Salah seorang pelanggan menunjukkan pernak-pernik Natal yang ada di TB Logos. 

Laporan Wartawan Tribun Medan, Ayu Prasandi

TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Semakin memanjakan masyarakat yang ingin berbelanja pernak-pernik Natal, TB Logos juga memberikan penawaran istimewa berupa diskon.

"Saat ini promo untuk memeriahkan Natal, TB Logos memberikan diskon 10 persen untuk beberapa produk pernak-pernik Natal nya," tutur Karyawan TB Logos, Sovia, senin (18/12/2017).

Ia menjelaskan, tak hanya itu, bagi member, TB Logos juga memberikan promo istimewa yang juga berupa diskon.

"TB Logos menawarkan pernak-pernik Natal yang cukup lengkap dan juga dengan harga terjangkau. Untuk Pohon Natal mulai Rp 110ribu sampai Rp 2,5 juta. Harga tergantung tinggi Pohon Natalnya dan di TB Logos menawarkan Pohon Natal mulai daro 60 cm sampai 3 meter," jelasnya.

Baca: Percantik Rumah dengan Pernak-Pernik Natal dari TB Logos

Ia menerangkan, kemudian untuk cruch ditawarkan mulai Rp 60ribu sampai Rp 400ribuan. Yang juga tergantung besar kecilnya cruch tersebut.(*)

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved