Breaking News

Dugaan Penggelapan

PDI Perjuangan Laporkan Dosmar Banjarnahor ke Polda Sumut, Dituding Gelapkan Uang Partai Rp 338 Juta

DPC PDI Perjuangan Kabupaten Humbahas melaporkan Bupati Humbahas atas dugaan penggelapan uang partai

Penulis: Maurits Pardosi | Editor: Array A Argus
HO / Tribun Medan
Kolase Foto Megawati dan Dosmar Banjarnahor 

Bukan malah loncat partai sebelum urusan di partai lama beres.

Baca juga: Kader PDI Perjuangan dan Nasedem Dilapor Gebuki Warga, Kasusnya Diambil Alih Polrestabes Medan

"Kalau memang tidak bersalah, harusnya sebagai pejabat lama harus serah terima dengan baik di depan para fungsionaris DPC PDI Perjuangan Kabupaten Humbang Hasundutan. Jadi, enggak ada yang ditutup-tutupi. Harus transparansi dan jujur menjadi seorang pimpinan itu," ungkapnya. 

Hingga berita ini diturunkan, Tribun-medan.com masih berupaya meminta keterangan dari Dosmar Banjarnahor.(cr3/tribun-medan.com) 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved