Viral Medsos
Kronologi Mahasiswi Polmed Medan Ditikam di Kamar Kosnya di Medan Selayang, Polisi Buru Pelaku
Seorang mahasiswi Politeknik Medan (Polmed) bernama Bunga Lestari ditikam pria misterius. Pasalnya, mahasiswi jurusan Teknik Elektro itu ditikam
Dikatakannya, setelah kejadian (penikaman) korban sempat dibawa oleh teman-temannya ke Rumah Sakit USU untuk mendapatkan pertolongan medis.
Sejauh ini, tidak ada barang - barang korban yang hilang dari dalam kamarnya.
"Itukan kawan kosnya juga yang bawa ke rumah sakit tadi. Karena di situ sendiri-sendiri. Kayaknya nggak ada (kehilangan) dompetnya juga masih ada," ungkapnya.
Dijelaskannya, sampai saat ini pihak keluarga masih belum mengetahui motif dari penikaman yang membuat korban meninggal dunia.
Baca juga: Mahasiswi Polmed Tewas Ditikam Pria Misterius, Keluarga Duga Adanya Percobaan Perampokan
Puluhan Teman Korban di Rumah Sakit Bhayangkari Medan
Pantauan Tribun-Medan.com, puluhan teman Bunga Lestari memadati halaman depan ruang jenazah Rumah Sakit Bhayangkara Medan, Jumat (7/4/2023) malam.
Kedatangan teman-temannya yang merupakan mahasiswa Politeknik Medan ini untuk melihat jasad korban dan menemani pihak keluarga untuk menanti jenazah korban yang saat itu masih diautopsi.
Salah satu teman korban bernama Rizky mengatakan, sebelum kejadian penikaman, dirinya sempat dihubungi oleh korban melalui pesan WhatsApp.
Saat itu, korban meminta bantuan untuk mengantarkannya membeli keperluan Kampus.
"Kira-kira satu jam sebelum kejadian, minta tolong buat nyari peralatan keperluan kampus, dia kan nggak ada kendaraan," kata Rizky kepada Tribun-medan.com, Jumat (7/4/2023).
Namun, ia mengatakan korban tidak menceritakan keadaannya bagaimana di kosan. "Itu nggak dikasih tau gimana keadaannya di kos, karena dia ngekos sendiri,"sebutnya.
Dikatakannya, beberapa jam setelah menerima pesanan itu, rekan-rekan kuliah korban mendapatkan kabar bahwa Mahasiswi Politeknik Medan Jurusan Teknik Elektro itu sudah terbaring di Rumah Sakit USU.
"Kabarnya jam satu lewat, waktu dapat kabar itu dia sudah di Rumah Sakit USU," ujarnya.
Menurutnya, selama berkuliah, mahasiswi semester dua itu merupakan sosok yang ceria dan tidak memiliki masalah dengan siapa pun.
"Di kampus dia orangnya ceria, nggak ada punya masalah. Sama kami juga biasa saja," ujarnya.
Baca juga: Mahasiswi Politeknik Medan yang Ditikam Seorang Pria, Polisi Temukan Pisau di Kamar Kos
bunga lestari mahasiswa polmed usu
bunga lestari mahasiswi polmed usu
mahasiswi polmed usu
tewas ditikam
Bunga Lestari Ditikam
mahasiswi
Mahasiswi Politeknik Medan
Mahasiswi Ditikam
bunga lestari polmed
bunga lestari batang toru
bunga lestari polmed usu
bunga lestari padang sidempuan
Bunga Lestari
Tribun-medan.com
| REKAM JEJAK Brigjen Yusri Yunus, Daftar Jabatan Penting di Polri Pernah Diemban Yusri Yunus |
|
|---|
| DUDUK PERKARA Oknum TNI Prada SA Ngamuk di Tempat Hiburan Malam, TNI AD Usut Asal Senjata Api |
|
|---|
| SOSOK Brigjen Yusri Yunus Petinggi Polri Meninggal Tadi Malam, Yusri Rekan Seangkatan Kapolri |
|
|---|
| Nasib Oknum Polisi M Yunus Tendang Pengendara, Kapolres Prabumulih Diminta Bertindak, Kronologinya |
|
|---|
| Paniknya Pejabat Ini Tiba-tiba Didatangi Petugas dan Ditangkap, Puluhan Juta Uang di Bawah Meja |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/mahasiswi-polmed-ditikam-di-kamar-kosnya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.