Breaking News

Drama Korea

Rekomendasi Drama Korea Terbaru yang akan Tayang pada Juni 2023

Bloodhounds merupakan drama Korea Selatan yang disutradarai oleh Kim Joo-hwan yang akan tayang pada 9 Juni 2023.

Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
HO
Drama Korea Heartbeat yang akan tayang pada 26 Juni 2023. 

Dibintangi oleh Kim Tae-hee dan Lim Ji-yeon, drama ini akan tayang di ENA dan Prime Video.

Drama ini bercerita tentang dua orang wanita, Joo Ran (Kim Tae-hee) dan Sang Eun (Lim Ji-yeon), yang berasal dari latar belakang kehidupan yang berbeda.

Namun, Joo Ran dan Sang Eun dipertemukan ketika suami mereka menghadapi sejumlah masalah misterius.

5. Revenant

Revenant merupakan drama Korea Selatan yang disutradarai oleh Lee Jung-lim dan dijadwalkan tayang pada 23 Juni 2023.

Dibintangi oleh Kim Tae-ri, drama ini akan tayang di SBS dengan deretan pemain antara lain Oh Jung-se dan Hong Kyung.

Drama ini bercerita tentang seorang wanita bernama Ku San Young (Kim Tae-ri) yang dirasuki oleh roh jahat.

Roh jahat yang tidak terlihat yang merasuki tubuh Ku San Young hanya bisa dilihat oleh seorang pria bernama Yeom Hae-Sang (Oh Jung-Se).

6. Heartbeat

Heartbeat merupakan drama Korea Selatan yang disutradarai oleh Lee Hyun-seok dan Lee Min-soo dan dijadwalkan tayang pada 26 Juni 2023.

Drama yang tayang di KBS2 ini dibintangi oleh Ok Taecyeon dengan pemeran lainnya seperti Won Ji-an, Park Kang-hyun, dan Yoon So-hee.

Drama ini bercerita tentang seorang pria bernama Sun Woo Hyeol (Ok Taecyeon) yang hidup sebagai manusia setengah vampir.

Suatu hari, ia tinggal satu atap dengan Jo In Hae (Won Ji An) dan benih-benih cinta mulai tumbuh di antara mereka.

(cr30/tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved