Tribun Wiki

10 Sayuran yang Baik untuk Kesehatan Mata

Berikut ini adalah daftar 10 sayuran yang baik bagi kesehatan mata. Semuanya sudah sering dikonsumsi sehari-hari

Editor: Array A Argus
medicalnewstoday.com
Kolesterol - Manfaat Sayur Turunkan Kolesterol Tinggi, Kandungan Wortel dan Lobak, Mitos atau Fakta? 

TRIBUN-MEDAN.COM,- Mata merupakan panca indera yang paling penting bagi manusia.

Tak heran, setiap orang mewanti-wanti, agar mata mereka tidak mudah rusak dan rabun.

Ada beberapa sayuran yang bagus dikonsumsi, dalam menjaga kesehatan mata.

Lantas, apa saja sayuran yang bagus untuk kesehatan mata itu, berikut ini daftarnya.

Wortel

Sebagaimana kita ketahui, bahwa wortel menjadi sayuran utama yang dapat dikonsumsi untuk menjaga kesehatan mata kita.

Wortel diyakini mengandung beta karoten yang dapat diubah menjadi vitamin A oleh tubuh.

Vitamin A ini penting untuk menjaga kesehatan mata dan membantu penglihatan dalam kondisi yang baik.

Sehingga, bagi Anda yang ingin menjaga kesehatan mata, disarankan rutin mengonsumi wortel.

Tidak hanya dikonsumsi sebagai sayur, wortel juga bisa disajikan sebagai jus.

Alangkah nikmatnya, jus wortel disajikan dalam kondisi dingin.

Sehingga, Anda juga merasakan kesegaran dari manfaat wortel tersebut. 

Resep Jus Mangga Wortel dan Cara Membuatnya
Resep Jus Mangga Wortel dan Cara Membuatnya (Sajian Sedap)

Bayam

Bayam adalah sayuran yang paling sering kita konsumsi sehari-hari.

Ternyata, bayam ini bagus untuk kesehatan mata.

Bayam mengandung lutein dan zeaxanthin, dua nutrisi yang dapat melindungi mata dari kerusakan akibat sinar ultraviolet dan radikal bebas.

Nutrisi ini juga dapat membantu menjaga kesehatan retina.

Resep Tumis Bayam Ebi Terasi dan Cara Membuatnya
Resep Tumis Bayam Ebi Terasi dan Cara Membuatnya (Sajian Sedap)

Brokoli

Sumber: Tribun Medan
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved