Kualifikasi Piala Dunia 2026

Live Vietnam vs Indonesia di Hanoi, Shin Tae-yong Emban Misi Ciptakan Sejarah Baru Garuda

Duel seru kualifikasi Piala Dunia 2026. Berikut prediksi skor Vietnam vs Timnas Indonesia dalam

Editor: Dedy Kurniawan
JAAFAR/AFP
Bek Indonesia #14 Asnawi Mangkualam merayakan bersama rekan satu timnya setelah mencetak gol pertama timnya dari titik penalti pada pertandingan sepak bola Grup D Piala Asia AFC Qatar 2023 antara Vietnam dan Indonesia di Stadion Abdullah bin Khalifa di Doha pada 19 Januari 2024. KARIM 

TRIBUN-MEDAN.com - Duel seru kualifikasi Piala Dunia 2026. Berikut prediksi skor Vietnam vs Timnas Indonesia dalam matchday keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang akan berlangsung, Selasa (26/3/2024) malam bakal imbang.

Duel Pertandingan Vietnam vs Timnas Indonesia yang digelar di My Dinh Stadium, Hanoi itu dijadwalkan kick-off pukul 19.00 WIB.

Dari Sportskeeda, hasil laga Vietnam vs Timnas Indonesia diprediksikan berakhir imbang dengan skor kacamata alias tanpa gol 0-0.

Baca juga: Jalan Medan - Berastagi Ditutup Warga di Sibolangit, Kapolrestabes Imbau Gunakan Jalur Alternatif

Baca juga: DPRD Medan Desak Pemko Agar Segera Cairkan Insentif Guru Honorer yang Sudah 2 Bulan Tak Dibayar

Alasannya, kedua tim akan bermain hati-hati mengingat kesempatan untuk lolos ke round 3 kualifikasi Piala Dunia 2026 dari grup F yang hanya diambil juara dan runner-up grup.

Namun, Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, semakin tertantang dan optimis untuk memecahkan rekor belum pernah menang selama 20 tahun di kandang Vietnam.

Baca juga: Jalan Medan-Berastagi Ditutup Warga, Diduga sebagai Bentuk Protes soal Konflik Lahan

Baca juga: Lemparan Pratama Arhan Dianggap Curang Kapten Vietnam, Tekad Balas Dendam ke Timnas Indonesia

Pernyataan itu disampaikan secara langsung oleh Shin Tae-yongdalam sesi jumpa pers di Vietnam, Senin (25/3/2024).

Timnas Indonesia terakhir kali meraih kemenangan di kandang Vietnam pada Tiger Cup 2004 (sekarang Piala AFF).

Kala itu, tim Merah Putih menang dengan skor 3-0 atas Vietnampada laga Grup A Tiger Cup 2004 di Stadion My Dinh, Hanoi, 11 Desember 2004.

Baca juga: Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Buka Formasi Polisi Kehutanan pada Penerimaan CPNS 2024

Tiga gol timnas Indonesia kala itu dicetak oleh Muhammad Mauly Lessy, Boaz Solossa, dan Ilham Jaya Kesuma.

 

Setelah laga itu, timnas Indonesia belum pernah menang apabila bermain di kandang The Golden Stars sampai saat ini.

Catatan buruk itu yang membuat Shin Tae-yong semakin optimis bisa mengalahkan Vietnam dalam pertandingan nanti.

Baca juga: PSDS Deliserdang Masih Menunggak Gaji Para Pemain, Manajer Beberkan Penyebabnya

Pasalnya, dalam dua pertemuan terakhir timnas Indonesia selalu mengalahkan Vietnam.

Pertama, timnas Indonesia menang 1-0 atas Vietnam pada laga Grup D Piala Asia 2023 Qatar.

Satu-satunya gol timnas Indonesia saat itu dicetak oleh Asnawi Mangkualam.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved