Kualifikasi Piala Dunia 2026
Jadwal Terbaru Timnas Indonesia vs Jepang, Kesepakatan JFA dan PSSI
Jepang juga bercokol di dalam grub C bersama Indonesia Kabar terkini, jadwal duel tim Merah Puttih melawan Samurai Biru berubah.
TRIBUN-MEDAN.com- Selain Arab Saudi dan Australia, Timnas Indonesia juga akan menghadapi Jepang di putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026.
Seperti diketahui, Jepang juga termasuk lawan berat Timnas Indoensia.
Untuk tahun ini, total tiga laga tandang dan kandang bakal dijalani Timnas Indonesia.
Jepang juga bercokol di dalam grub C bersama Indonesia
Kabar terkini, jadwal duel tim Merah Puttih melawan Samurai Biru berubah.
Kabar perubahan jadwal pertandingan antara Timnas Indonesia vs Jepang (2/9/2024).
Duel Timnas Indonesia vs Jepang mulanya dihelat pada tanggal 14 November 2024.
Baca juga: Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, PSSI PHK 43 Karyawan dan Bubarkan Divisi Media dan Teknik
Namun dimundurkan satu hari yakni, 15 November 2024.
Hal tersebut tertuang dalam pengumuman resmi dari laman Federasi Jepang (JFA).
Keputusan itu diambil setelah melalui kesepakatan kedua belah pihak, antara JFA dan PSSI.
"Atas persetujuan bersama (JFA dan PSSI), serta sepengetahuan FIFA, jadwal pertandingan ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Timnas Indonesia vs Jepang berubah," tulis rilis JFA.
"Mulanya 14 November 2024. Waktu kick off dan tempat akan ditentukan kemudian."
"Tanggal baru Jumat, 15 November 2024," tutup rilis resmi dari JFA.
Baca juga: Jelas-jelas Man United Tampil Buruk, Erik Ten Hag Masih Keras Kepala, Sindiran Alan Shearer Menohok
Pertemuan melawan Jepang terakhir kali tertuang saat Piala Asia 2023 lalu.
Skuad besutan Shin Tae-yong harus takluk pada laga terakhir grup dengan skor telak 3-1.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Thom-haye-sleebrasi-gol.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.