Sumut Terkini
3 WNI Asal Sumut Dievakuasi dari Iran, Kesbangpol : Warga Jalan Pelajar, Kondisinya Sehat
Pemulangan tersebut lantaran adanya konflik perang Israel dan Iran yang membuat kondisi kedua negara kurang kondusif.
Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Ayu Prasandi
"Saya kira melalui Kemenlu sudah dilakukan upaya-upaya, melihat kondisi yang ada sekarang. Diantaranya, upaya melakukan evakuasi," jelasnya.
Dijelaskannya, pihaknya akan terus berkoordinasi dengan Kemenlu terkait pemulangan WNI Sumut dari Iran.
"Kita masih berkoordinasi dengan Kemenlu begitu ada pemulangan, kita akan melakukan penjemputan di bandara kemudian di evakuasi apakah mau pulang ke daerah asal maka akan kita bawa," ucapnya.
Namun, diakuinya sejauh ini belum ada laporan yang ia terima WNI Sumut yang mau pulang ke Indonesia.
"Belum ada laporan. Tapi akan terus kami pantau dan berkoordinasi dengan Kemenlu," jelasnya.
Berikut Identitas WNI asal Sumut yang dievakuasi dari Iran :
1. Duma Yanti Theresia (Ibu Rumah Tangga)
2. Hugo Haposan Viger (Anak Duma)
3. Marianne Lasma Viger (Aak Duma)
(cr5/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Oknum Kabid di Binjai Dilaporkan karena Penggelapan Mobil, Begini Kronologinya |
|
|---|
| Klarifikasi Rahmansyah setelah Videonya Lempar Batu saat Kerusuhan di Pandan Tapteng Viral |
|
|---|
| Kronologi Guru SMKN 1 Kutalimbaru Dilaporkan Orangtua Murid ke Polisi, Sempat Dikeroyok di Sekolah |
|
|---|
| Tanggapan Gubsu Bobby Nasution terkait Dua Siswa di Nisel Meninggal karena Berkelahi |
|
|---|
| Unjuk Rasa Buntu, Pendemo Paksa Masuk DPRD Tapteng soal Mangkraknya Kantor Bupati |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.