Sumut Terkini

Mendagri Tito Karnavian Sentil Bobby Nasution Lagi: 19 Daerah di Sumut Nol Penerbitan PBG untuk MBR

Sumut ada 110 PBG dikeluarkan di seluruh kabupaten/kota. Tetapi ini bisa perorangan, bisa juga dikeluarkan untuk developer.

Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/ANISA RAHMADANI
MENDAGRI SENTIL BOBBY - Mendagri Tito Karnavian saat memberi sambutan di acara Sosialisasi Kredit Program Perumahan di Medan, Kamis (9/10/2025). Dalam acara itu, Tito kembali menyentil Gubsu Bobby Nasution. 

“Kenapa masih nol? Karena ada daerah yang belum menerapkan (PBG gratis). Nanti akan kita cek, itu biasanya ada di Perwal (Peraturan Wali Kota) Perbupnya (Peraturan Bupati), sudah ada atau belum. Setelah itu, tinggal pelaksanaannya saja,” jelasnya.

(cr5/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved