Kisah Sekeluarga Ayah dan 5 Anaknya 'Menunggu Hari Kiamat' Bersembunyi di Bawah Tanah Selama 9 Tahun
olisi Belanda menahan seorang pria Austria terkait kasus keluarga Belanda yang bersembunyi di bawah tanah selama 9 tahun "menunggu kiamat"
Editor:
AbdiTumanggor
BBC.com/EPA/ VIA KOMPAS.COM
Rumah tempat ditemukannya satu keluarga di Ruinerwold, Belanda, yang mengaku telah tinggal di bawah tanah selama sembilan tahun karena menunggu datangnya kiamat.(BBC.com/EPA/ VIA KOMPAS.COM)
Pemilik bar Chris Westerbeek menuturkan, Jan datang dalam keadaan lusuh, jenggotnya belum dicukur, dan mengaku tak keluar dalam 9 tahun terakhir.
Di tengah penyelidikan polisi, kasus ini memunculkan pertanyaan tentang betapa lamanya orang menyadari ada sesuatu yang salah.
Henk Udding, seorang warga lokal, mengatakan fakta itu disebabkan mereka tinggal berjauhan, dan baru membantu jika ada yang butuh pertolongan.
"Namun, jika tidak ada dibutuhkan, kami bakal meninggalkan mereka sendiri," tutur warga berusia 64 tahun tersebut. (*)
Artikel telah tayang di Kompas.com dengan judul: Kasus Keluarga Belanda Bersembunyi 9 Tahun "Menunggu Kiamat", Pria Austria Ditahan
