Cuaca Besok
Prakiraan Cuaca Besok 15 November 2022 di Medan, Jakarta, Makassar, Bandung dan Denpasar
Prakiraan cuaca besok 15 November 2022 di sejumlah wilayah di Indonesia kondisi cuaca dari pagi, siang, malam dan dini hari berawan dan hujan ringan.
Penulis: Rizky Aisyah |
HO / Tribun Medan
Prakiraan Cuaca Besok 15 November 2022 di Medan, Jakarta, Makassar, Bandung dan Denpasar
Minum teh herbal juga baik baik sekali untuk menguatkan dan menghangatkan tubuh, apalagi diminum setelah kehujanan.
Rajin Olahraga
Meskipun udara dingin dikarenakan sedang musim hujan, namun kita perlu bergerak agar tubuh tetap bugar. Olahraga bisa dilakukan didalam rumah jika sedang hujan. Latihan fisik selama 30 saja menit mampu mengaktifkan sel darah putih (leukosit).
Tidur yang cukup dan berkualitas
Tidak sedikit orang yang saat bangun pagi namun tidak merasa bugar, sebaliknya malah merasa lelah. Itu merupakan salah satu tanda jika kualitas tidurnya tidak baik. Terlebih udara terasa lebih dingin seperti saat ini.
(cr30/tribun-medan.com)
