Sidang Ferdy Sambo
Viral Video soal Vonis Sambo, Mahkamah Agung Turunkan Tim Khusus Periksa Hakim Wahyu Soal Telepon!
"Setelah mengecek dari berita media sosial yang beredar, maka MA menyikapi akan menurunkan tim untuk memeriksa hakim yang bersangkutan," ujar Andi dal
TRIBUN-MEDAN.com - Mahkamah Agung turun tangan menelusuri kebenaran video yang diduga Ketua Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Wahyu Iman Santoso curhat terkait kasus sidang kasus Ferdy Sambo.
Juru bicara Mahkamah Agung, Andi Samsan menegaskan akan menurunkan tim untuk memeriksa Hakim Wahyu.
"Setelah mengecek dari berita media sosial yang beredar, maka MA menyikapi akan menurunkan tim untuk memeriksa hakim yang bersangkutan," ujar Andi dalam keterangannya, Kamis (5/1/2023).
Namun, Andi menyebutkan, MA akan berusaha menjaga independensi hakim tersebut.
"MA tentu tetap menjaga independensi hakim dalam penanganan perkara menarik yang sedang ditangani hakim tersebut," kata Andi.
Sebelumnya, Komisi Yudisial (KY) akan menelusuri kebenaran video tersebut.
Juru Bicara KY Miko Ginting mengatakan, pihaknya telah memperoleh video yang dimaksud.
(*/Kompas.com)
Viral Video soal Vonis Sambo
Mahkamah Agung Turunkan Tim Khusus
Periksa Hakim Wahyu Iman Santoso
Periksa Hakim Wahyu Soal Telepon
Hakim Wahyu Iman Santoso viral
Hakim Wahyu Iman Santoso diperiksa MA
| Arif Rachman Arifin Divonis 10 Bulan Penjara, Pengamat Sebut Jaksa tak akan Ajukan Banding |
|
|---|
| Tak Ada Banding, Vonis Richard Eliezer Inkracht, Bakal Segera Dipindah ke Lapas |
|
|---|
| Jaksa Ajukan Banding Atas Vonis Ferdy Sambo dkk, Ini Penjelasan Kejagung |
|
|---|
| Pengamat Sarankan Richard Elieze tak Kembali Berkarier Jadi Polisi, Ungkap Ada Bahaya yang Mengintai |
|
|---|
| SIDANG Vonis Bharada E Sempat Ricuh, Ini Alasan LPSK Sigap Lindungi Richard Eliezer |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.