Berita Nasional
Mobil Dinas Tabrak Tiang Reklame, Saksi Mata Temukan Wanita Muda Tanpa Busana di Dalam Mobil
Mobil dinas Toyota Camary dengan nomor polisi BH 1842 Z menabrak tiang reklame di depan RS Siloam Jambi, Kamis (2/2/2023) malam
TRIBUN-MEDAN.COM - Mobil dinas Toyota Camry dengan nomor polisi BH 1842 Z menabrak tiang reklame di depan RS Siloam Jambi.
Dilansir dari Tribun Jambi, ada tiga orang di dalam mobil yakni satu pria dan dua wanita yang usianya masih cukup muda.
Ketiganya kini mendapatkan perawatan di RS Siloam Jambi, kuat dugaan jika mobil dinas ini dipakai bukan oleh pemegang resmi.
Saksi mata bermarga Simatupang menyebutkan, penumpang wanita di dalam mobil tersebut tidak menggunakan busana.
Wanita tersebut masih berusia 16 tahun berinisial TA.
Ditelusuri lebih lanjut mobil dinas ini ternyata kendaraan operasional Pimpinan DPRD Jambi periode 2009-2014.
Saat ini Badan Kehormatan Dewan sedang menelusuri mengapa mobil operasional dewan periode lama bisa tetap dipergunakan.
Selengkapnya saksikan video:
| Raja Yordania Bestie Prabowo Datang ke Indonesia, 8 Ruas Jalan Ditutup Selama Dua Hari |
|
|---|
| Ribka Tjiptaning, Penulis Buku Aku Bangga Jadi Anak PKI Sebut Soeharto Pembunuh Dilaporkan ke Polisi |
|
|---|
| Disuruh Pulang Usai Diperiksa Polisi, Roy Suryo cs Disambut Emak-emak Sambil Teriak Takbir |
|
|---|
| Syarat Terbaru Mutasi PPPK, Kini Wajib Melalui Menpan RB, Ini Aturan Terbarunya |
|
|---|
| Roy Suryo Cs Diperbolehkan Pulang ke Rumah, Alasan Polisi Tak Langsung Tahan Tersangka Ijazah Jokowi |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.