Hubungan Rafael Alun dengan Pimpinan KPK Jadi Sorotan, Marwata: Saya Enggak Ada Hubungan Bisnis

Teranyar, Rafael Alun Trisambodo dikaitkan dengan Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Alexander Marwata, yang didisebut-sebut mengenal baik

|
Editor: Salomo Tarigan
KOMPAS.COM
Pimpinan KPK Alexander Marwata 

"Penyelidik/penyidik KPK profesional. Pimpinan tidak akan intervensi," kata Alex.

Sebelumnya, Peneliti ICW Kurnia Ramadhana meminta Alex mendeklarasikan potensi benturan kepentingan dan tidak melibatkan diri dalam proses penyelidikan Rafael di KPK.

Deklarasi potensi benturan kepentingan dimaksud sebagaimana diatur dalam Pasal 10 ayat (3) huruf a Peraturan Komisi (Perkom) Nomor 5 Tahun 2019.

"Merujuk pada sejumlah informasi, salah satu Pimpinan KPK Alexander Marwata diduga lulus dari pendidikan STAN pada tahun yang sama dengan Rafael, yaitu tahun 1986," kata Kurnia, Rabu (15/3/2023).

"Berangkat dari informasi tersebut bukan tidak mungkin relasi di antara keduanya dapat memengaruhi pernyataan atau keputusan yang akan dikeluarkan oleh Alex," imbuhnya.

(Tribunnews.com/Ilham Rian Pratama)

Hubungan Rafael Alun dengan Pimpinan KPK Jadi Sorotan, Marwata: Saya Enggak Ada Hubungan Bisnis

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved