Berita Medan
Spoiler Film Fast X yang Akan Tayang di Cinepolis di Bulan Mei
Film terbaru dari franchise 'Fast and Furious', berjudul Fast X akan dirilis pada 19 Mei 2023.
Penulis: Rizky Aisyah |
Namun tidak ada yang bisa mengemudi selamanya sambil menyelamatkan dunia, dan dengan dirilisnya Fast X, waralaba ini memasuki babak terakhirnya.
Menurut beberapa sumber, Fast X akan menjadi salah satu dari dua film yang akan mengakhiri franchise Fast & Furious dan mengakhiri perjalanan keluarga Dom Toretto di layar lebar.
Baca juga: Bersiap! Nonton Deretan Film Terbaru yang Akan Tayang di Bioskop Cinepolis Bulan April 2023
Sebelumnya diberitakan bahwa seri Fast & Furious akan berakhir dengan film ke-11.
Tentu saja, akhir dari perjalanan panjang keluarga Dom Toretto akan dimulai Fast X yang akan menandai berakhirnya franchise Fast and the Furious.
(cr30/tribun-medan.com)
Berita Terkait: #Berita Medan
| Sepanjang Oktobe 2025, Polsek Sunggal Ungkap 18 Kasus, Curanmor Mendominasi |
|
|---|
| Ajukan Kasasi Sengketa Cambridge, Korban Lily Harap MA Beri Putusan Objektif |
|
|---|
| Pertimbangan Hakim Vonis 10 Bulan Sertu Riza Pahlivi Kasus Kematian Remaja di Medan |
|
|---|
| Medan Jadi Acuan Prototipe Program 3 Juta Rumah di Sumut |
|
|---|
| Gara-gara Uang Parkir Rp 2 ribu, Jukir Liar Aniaya Pengendara Motor, Kini Mendekam di Sel |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.