Berita Medan

Ini 10 Prioritas Kegiatan DPRD Medan, Ketua Wong : Paling Penting Kerjasama

Dalam penutupan masa persidangan itu, kata Wong, telah disampaikan beberapa kegiatan yang telah dicapai dan dilaksanakan selama bulan September.

Penulis: Anisa Rahmadani | Editor: Ayu Prasandi
HO
Kantor DPRD Medan Jalan Kapten Maulana Lubis, Minggu (29/12/2024). Ada 10 program perioritas DPRD Medan tahun 2024-2025 

6. Penjelasan Kepala Daerah terhadap rancangan Peraturan Daerah Kota Medan tentang Pencabutan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 2 Tahun 2015 tentang rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kota Medan tahun 2015-2035. 

7. Penyampaian Laporan keterangan pertanggungjawaban (lkpj) tahun Anggaran 2024 oleh kepala daerah. 

8. Penyampaian hasil pembahasan laporan keterangan pertanggungjawaban (lkpj) Tahun Anggaran 2024 dan penandatanganan keputusan DPRD Kota Medan untuk dijadikan rekomendasi DPRD Kota medan. 

9. Pelaksanaan Reses Masa Persidangan II Tahun Sidang 2024-2025. 

10. Agenda AKD dan AKD lainnya yang dianggap penting. 

(Cr5/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved