Berita Medan
Mangkraknya Proyek Stadion Teladan Jadi Beban Pemko, Rico Desak Satker Lapor Progres
Permintaan ini disampaikan agar Pemko Medan mengetahui perkembangan dan kendala pekerjaan di lapangan.
Penulis: Dedy Kurniawan | Editor: Ayu Prasandi
Dia menceritakan, usahanya merugi besar karena utang makanan dan minum drai pekerja proyek PT WIKA untuk Stadion Teladan.
"Setelah viral unjuk rasa pekerja, saya pun gak dikasih orang itu masuk kamar mandi dan pakai air. Gak masalah, cuma ya dibayar orang itu (PT WIKA dan mandor) lah katering makan pekerjanya.
Uang mandor gak keluar Rp 200 juta, katering-katering (ada sekitar 4 pengusaha) gak keluar juga. Sisa utang gak dibayar, kenapa nunggu setiap ribut baru dibayar. Pekerja itu kasihan dari Jawa, kayak dibodoh-bodohi mereka kerja gak digaji. Kasihan kali nasib mereka," ungkap Risna.
(Dyk/Tribun-Medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| Penjelasan RS Pirngadi Medan Kondisi Balita yang Diduga Kena Peluru Nyasar Tawuran di Belawan |
|
|---|
| Anggia Nyatakan Sudah Mundur dari KPID Sebelum Dilantik Direktur PUD Pasar Medan |
|
|---|
| HMI Medan Minta Wali Kota Entaskan Janji Proyek Ratusan Miliar Lapmer dan Teladan |
|
|---|
| Viral Video Tawuran Pemuda hingga Orang Tua Bersenjata Tajam di Medan Belawan, Warga Resah |
|
|---|
| Rico Waas Targetkan Kekosongan 11 Jabatan Kadis Segera Terisi Bulan Januari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Proyek-Mangkrak-Rico-Tri-Putra-Bayu-Waas-meminta-Satuan-Kerja.jpg)