Breaking News

Berita Viral

Mutasi 57 Perwira Tinggi TNI: Hendy Jabat Pangdam I/Bukit Barisan, Krido Jabat Pangdam VI/Mulawarman

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto kembali melakukan rotasi, mutasi, dan promosi jabatan terhadap 57 Perwira Tinggi (Pati) TNI.

Editor: AbdiTumanggor
istimewa
Mayjen TNI Hendy Antariksa jabat Pangdam I/Bukit Barisan. (istimewa) 

- Kepala Pusat Komando dan Pengendalian Angkatan Darat (Kapuskodalad).

- Direktur Sumber Daya Manusia Ditjen Kekuatan Pertahanan Kementerian Pertahanan (2023).

- Komandan Komando Operasi Khusus (Dankoopssus) TNI (Desember 2024).

Promosi dan Penghargaan:

- Hendy Antariksa naik pangkat dari Kolonel menjadi Brigadir Jenderal (Brigjen) pada tahun 2023, dan kemudian menjadi Mayor Jenderal (Mayjen) TNI saat menjabat Dankoopssus TNI pada akhir 2024.

.

Profil Singkat Mayjen TNI Krido Pramono

Mayjen TNI Krido Pramono jabat pangdam
Mayjen TNI Krido Pramono

- Nama: Mayor Jenderal TNI Krido Pramono, S.H., M.Si.

- Pangkat: Mayor Jenderal TNI

- Matra: Angkatan Darat

Jabatan Terbaru:

- Pangdam VI/Mulawarman (per November 2025)
 
- Lahir pada 17 Oktober 1975

- Usia: 49 tahun (per 2024)

Pendidikan:

- Lulusan Akademi Militer (Akmil) tahun 1997

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved