Bunda, Waspadalah. Jangan Sembarangan Unggah Foto Anak ke Media Sosial
Foto yang diunggah ke internet juga bisa diduplikasi, disimpan, bahkan dipakai oleh orang lain tanpa kita ketahui.
Untuk mencegah hal itu, ia merekomendasikan agar orangtua mengubah pengaturan media sosial menjadi privat sehingga orang yang bisa melihat sangat terbatas. Selain itu, jangan pernah mengaktifkan lokasi tempat foto itu diambil.
Selain masalah keamanan, orangtua juga seharusnya menghormati privasi anak. Di Perancis, orangtua bisa dihukum penjara dan denda sampai 67.000 dollar AS jika mengunggap foto anaknya tanpa persetujuan.
Anak-anak juga belum tahu bahwa jika orangtuanya memotret dirinya dan mengunggahnya di media sosial, berarti ada khalayak ramai yang juga ikut melihatnya.
"Apa yang kita anggap lucu dan membanggakan bisa dilihat anak sebagai hal yang memalukan. Anak juga bisa mendapat komentar pedas, baik dari teman atau orang asing," katanya.(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Jangan Sembarangan Unggah Foto Anak di Media Sosial
*******
KLIK BERITA TERPOPULER LAINNYA
Baca: Anggota TNI Gerebek Istrinya Lagi Ngamar Bareng Manajer di Rumah Selingkuhan
Baca: Duh, Berikut 5 Pasangan Selebriti Indonesia Tertangkap Basah Ngamar, Selingkuhannya Bikin Kaget
Baca: Ahmad Yatenglie Resmi Dipecat dari Bupati Katingan, Terbukti Mesum dengan Istri Polisi
Baca: Alamak, Oknum Polwan dan Perwira Polda Digerebek saat Ngamar di Hotel, Begini Tuntutan Hukumnya
Baca: Polisi Tangkap Pelaku Pembakar Hidup-hidup Lelaki Amplifier Setelah Investigasi 6 Hari
Baca: Warga Galang Dana untuk Istri Lelaki Amplifier Korban Salah Tangkap yang Dibakar di Bekasi
Baca: TRAGIS Pria Ini Dibakar Hidup-hidup karena Bawa Ampli ke Masjid, Fakta Sebenarnya Bikin Pilu
Baca: Pilpres 17 April 2019 Masih Jauh, Fahri Hamzah Mendadak Puji Jokowi, Kritik Prabowo Subianto