Melihat Kondisi Ahok selepas 6 Bulan Ditahan di Mako Brimob
Bercerita mengenai kegiatan sehari-hari Ahok. Sampai saat ini, dia masih menulis dan membalas surat yang dikirimkan kepadanya.
Editor:
Randy P.F Hutagaol
FACEBOOK/METRO TV/KOLASE TRIBUNWOW.COM
Surat Ahok untuk Mata Najwa dan Nana dibacakan di episode terakhir Mata Najwa di Metro TV, Rabu (30/8/2017) malam. (FACEBOOK/METRO TV/KOLASE TRIBUNWOW.COM)
"Kegiatan akhir ini membaca, menulis surat, menulis ide dan gagasan, dan olahraga. Tapi juga yang paling penting surat-surat itu dibalas, dia berusaha membalas semuanya. Tapi kalau mau (suratnya) dibalas, surat harus ada perangko dan amplop," kata Wayan.
Ahok divonis dua tahun penjara oleh Pengadilan Negeri Jakarta Utara.
Majelis hakim menyatakan, Ahok terbukti melakukan penodaan agama, karena mengutip ayat suci di Kepulauan Seribu. (*)
Berita ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Begini Kondisi Ahok Setelah Enam Bulan Ditahan di Mako Brimob..."
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/surat-ahok-untuk-mata-najwa_20170901_093240.jpg)