Permintaan Menohok Hotman Paris terkait Fredrich Yunadi saat Bersama Juru Bicara KPK

Menanggapi omongan Hotman Paris Hutapea tersebut, rekan-rekannya kemudian tertawa, sementara Jubir KPK cuma diam.

Kolase Tribunnews
Hotman Paris dan Fredrich Yunadi 

TRIBUN-MEDAN.com - Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea meminta agar mantan pengacara Setya Novanto, Fredrich Yunadi tak dihukum maksimum 12 tahun penjara.

Hal tersebut ia sampaikan melalui akun Instagramnya @hotmanparisofficial yang diunggah pada Kamis (25/1/2018).

Melalui video singkat di Instagramnya tersebut, Hotman Paris Hutapea tampak bersama dengan Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah dan beberapa advokat.

Sebagai sesama rekan advokat, Hotman Paris Hutapea meminta agar Fredrich Yunadi dimaafkan dan tak dihukum maksimum.

Baca: Artis Cantik Tanah Air yang Terenggut Kegadisannya di Usia 17 Tahun, Penampilannya Bikin Pangling

Baca: Daftar 10 Artis Cakap nan Menawan yang Diam-diam Pindah Agama

Baca: Sial dan Nahas, Istri Justru Ditiduri Tetangga di Malam Pertama, Keluarga pun Menuntut Ganti Rugi

Baca: Kronologi Lengkap Tertangkapnya Pembunuh Sadis Anggi Siswi SMA, Jilbab Dilepas dan Disumpalkan

Baca: Ulik 5 Fakta Ratih Sinta yang Ditabrak 2 Mobil Sekaligus, Butuh Rp 325 Juta untuk Pulangkan Jenazah

Baca: Rumah Hotman Paris Diserbu Warga untuk Ambil Beras, Stres imbas Harga Terlampau Mahal

Baca: Deretan Artis Cantik Ini Sudi Pindah Agama demi Menikahi Para Pria Berikut

"Kami menghimbau kepada KPK, biar bagaimanapun itu adalah rekan kami, jangan dong dituntut maksimum 12 tahun, hanya gara-gara pimpinan KPK sering dilaporkan oleh klien beliau ini (menoleh kepada Sapriyanto Refa, pengacara Fredrich Yunadi). Maafkan kadang-kadang kami ini," katanya.

Menanggapi omongan Hotman Paris Hutapea tersebut, rekan-rekannya kemudian tertawa, sementara Febri Diansyah diam dan tersenyum tipis.

Postingan Hotman Paris Hutapea tersebut kemudian mendapat beragam komentar dari netizen.

@bagus_pujaa: tetap saja kpk tak boleh kalah, tak boleh di intervensi.

@citronanne: Wqwq anjer nyengir kuda semua.

@muhammadrizkyalgh: Ko bang otto hasibuan ga kliatan bg.

@chandrabudiman8407: Biar lh bang... Jgn ditolong.

@mantisaja4390: kpk tetap independen..mas febri aku ngefan padamu.

@irwan_lawyer: Mantab bang. Biar abang tdk sependapat dgn teknik penanganan perkaranya tapi ketika teman sejawat terkena musibah abang tetap meminta keringanan ke KPK agar teman sejawat tdk di tuntut dgn tututan maksimal (12 thn). Itu tindakan yg sangat terpuji dan patut di contoh dan ditiru oleh rekan2 Advokat di seluruh tana air. Semoga ke depan Advokat Indonesia marwahnya tetap terjaga dan advokat Bersatu. Fiat Justita Ruat Caelum (Tegakan Hukum Sekalipun Langit Akan Runtu).

Baca: 2 Ramalan Mbah Mijan yang Sungguh Bikin Kaget usai Terbukti, soal Ahok dan Gempa

Baca: Astaga, Istri Bikin Sayembara bagi Pria yang Bisa Menghamilinya, Siap untuk Gaya Apapun

Baca: Mama Muda Jual Suami untuk Jasa Threesome, Tarif Sekali Gituan Rp 500 Ribu

Baca: Jawaban Menohok Quraish Shibab saat Ditanya Najwa Boleh Tidak Ucapkan Selamat Ulang Tahun

Baca: 7 Driver Online hanya Kerja Antar Tuyul tapi Dulang Puluhan Juta Rupiah, Walhasil Ditangkap Polisi

Baca: Mbah Mijan Ungkap Alasan Ahok Ceraikan Veronica Tan, bukan karena Perselingkuhan

@abdul_leo13: Jubir kpk tegang amat.

@isye_trina: Sy suka sama pa Jubir KPK... Sikap nya Kalem, Tenang & kalo bicara sangat Cerdas.

@m_ayanina05: Senyum tipis febri bikin meleleh biasanya pasang muka serius klo berbicara.

@hasnurda4698: Fredrich jika terbukti merekayasa apa yg dituduhkan, maka cara-cara beliau memperburuk citra seorang lawyer dan wajah hukum dinegeri ini. Tapi memang jangan dituntut berat sampai belasan tahun, kasian anak dan bininya. Hukuman yg dijatuhi harus membuat efek jera dan pelajaran bagi lawyer yg merekayasa dan melakukan pembohongan terhadap hukum dan publik.

@santidewi888: Hotman: kami mengimbau kepada @official.kpk jangan dituntut dong itu rekan kami 12 tahun. Hanya gara2 kliennya si Bapak Refa (Fredrich Yunadi) sering melaporkan pimpinan KPK ke polisi. This is so funny. Wajah Jubir KPK senyum gimana gitu.

Seperti diberitakan sebelumnya, Fredrich Yunadi telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan di rutan KPK.

Fredrich ditahan atas tuduhan merintangi penyidikan KPK terhadap Setya Novanto terkait kasus korupsi e-KTP. (*)

(Tribunwow/ Tribun Style/ Tribunnews)

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved