Pembunuhan Satu Keluarga
6 Fakta Kasus Pembunuhan Satu Keluarga, Surat Sarah Boru Nainggolan Diunggah Ibu di Facebook
Akun Facebook bernama Maya Sofya Ambarita sempat mengunggah foto sehari sebelum ia dan keluarga dibunuh.
Akun Facebook bernama Maya Sofya Ambarita sempat mengunggah foto sehari sebelum ia dan keluarga dibunuh.
Foto itu adalah foto surat dari anak pertamanya, Sarah Boru Nainggolan.
Surat tulisan tangan bertinta biru itu berisi tentang curhatan sang anak terhadap ayah dan ibunya.
Di surat itu, Sarah berjanji akan menjadi anak yang baik.
Ia juga meminta maaf kepada orangtuanya karena telah membuat orangtuanya marah.
Baca: Pembunuhan Satu Keluarga Terkini - Terkuak Surat Terakhir Anak Diperum Nainggolan, Mengharukan
"Dapat surat dari boru panggoaran
masih kls 3sd..
lucu jg ya senyum2 membaca-y asal lah ga cuma tulisan doank...hehehehe
TUHAN Memberkatimu ya boru...jd anak yg takut akan TUHAN."tulis Maya Boru Nainggolan dalam unggahannya.
Berikut isi surat dari Sarah Boru Nainggolan untuk orangtuanya :
"Dari Sarah
mama dan papa mafin kakak kakak sudah bikin mama dan papa marah
kakak janji tidak akan melawan lagi
kakak akan nurut sama mama dan papa
akan rajin berdoa menyebah membaca alkita ngga takut lagi sama setan
kakak akan takut sama tuhan yesus
makasi mama dan papa sudah merawat kakak dari bayi, balita, anak anak
mama sudah cape masak buat kakak papa kerja buat kakak
makasih mama dan papa"
n
(Tribunnews.com/Fitriana Andriyani)
Baca: Respons Kaesang Pangarep hingga Minta Maaf, Disindir Jokowi Sang Pisang tak Ada di Singapura
Baca: Pembunuhan Satu Keluarga Terkini - Terkuak Surat Terakhir Anak Diperum Nainggolan, Mengharukan
Baca: John Kei Terbaru - Kabar Terpidana Kasus Pembunuhan Bertobat Jadi Pengkotbah di Nusakambangan
TAUTAN: Fakta Kasus Pembunuhan Satu Keluarga di Bekasi: Saksi Lihat Gerbang Rumah Terbuka Jam 3,
