Sandiaga Uno Sebut Dia Tak Dilibatkan hingga Ucapan Prabowo sebelum Bertemu dengan Megawati
Sandiaga Uno Sebut Dia Tak Dilibatkan hingga Ucapan Prabowo sebelum Bertemu dengan Megawati
Editor:
Randy P.F Hutagaol
tribunnews/jeprima
SANDIAGA UNO- Sandiaga Uno Sebut Dia Tak Dilibatkan hingga Ucapan Prabowo sebelum Bertemu dengan Megawati. (tribunnews/jeprima)
Saat ditanya akankah tetap menjadi pihak oposisi atau koalisi dengan Jokowi, Sandiaga Uno menyampaikan hal itu akan menjadi keputusan Prabowo, Partai Gerindra serta partai pendukung Capres Cawapres nomor urut 02 .
"Ya keputusan terakhir pada Pak Prabowo dan Partai Gerindra dan partai-partai yang sudah memberikan mandat pada kami," terangnya.
(TribunWow.com/Mariah Gipty)
#Sandiaga Uno Sebut Dia Tak Dilibatkan hingga Ucapan Prabowo sebelum Bertemu dengan Megawati
Artikel ini telah tayang di Tribunwow.com dengan judul Tak Dilibatkan di Pertemuan Prabowo-Mega, Ini Jawaban Sandiaga Uno saat Ditanya Oposisi atau Koalisi
