Kesehatan
Tips Bikin Durasi Hubungan Intim Lebih Lama dan Bisa Memuaskan Pasangan Menurut dr Haekal Anshari
Terlalu sering cepat keluar adalah masalah yang sering dikeluhkan oleh para pria saat berhubungan intim.
Penulis: Rizky Aisyah | Editor: Randy P.F Hutagaol
Tips pertama dari dr Haekal adalah mendiskusikan seks secara terbuka dengan pasangan.
"Misalnya kekhawatiran Anda, atau saling berdiskusi untuk mencoba posisi hubungan seks yang berbeda atau melakukan hubungan seks di waktu yang berbeda" ungkapnya dilansir dari Instagram @drhaekalanshari
Kedua, gunakan kondom yang dapat memperpanjang durasi tanpa mengurangi sensasi penetrasi.
Ketiga, optimalkan foreplay. Hal ini karena foreplay dapat memberikan kesempatan pada wanita untuk terangsang.
(cr30/tribun-medan.com)
Berita Terkait: #Kesehatan
| Biasakan Minum Kopi Tanpa Gula di Pagi Hari, Bantu Tambah Daya Ingat hingga Mencegah Alzheimer |
|
|---|
| Waspada Junkfood, 5 Makanan Ini Bisa Picu Pertumbuhan Kista! |
|
|---|
| 8 Cara Memilih Sepatu Lari yang Cocok Bagi Pemula Agar Tetap Aman |
|
|---|
| Mengenal Sekretom dan Manfaatnya Bagi Tubuh Manusia, Waspadai Medis Ilegal |
|
|---|
| Waspadai Blue Video Terhadap Anak, Ini Risiko yang Bisa Terjadi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ilustrasi-berhubungan-intim.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.