Polres Humbahas
Kapolres Humbahas Gelar Apel Launching Polisi RW
Kapolres Humbahas AKBP Hary Ardianto menggelar apel launching Polisi Ramah Warga (RW) yang dilakukan di Lapangan Apel Polres Humbahas, Kamis (31/8/202
Kapolres Humbahas Gelar Apel Launching Polisi RW
TRIBUN-MEDAN.com, HUMBAHAS - Kapolres Humbahas AKBP Hary Ardianto menggelar apel launching Polisi Ramah Warga (RW) yang dilakukan di Lapangan Apel Polres Humbahas, Kamis (31/8/2023).
Ia mengatakan Polisi RW ini satu program dari pemerintah yang bertujuan sebagai pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat yang akan dilaksanakan di lingkup wilayah terkecil.
“Dalam bekerja, Polisi RW akan bekerjasama dengan seluruh elemen masyarakat,” akunya.
Dikatakan Kapolres Humbahas, peran Polisi RW ini akan bersinergi dengan Kapolsek, Bhabinkamtibmas serta Babinsa.
“Polisi RW ini disiapkan untuk menjaga dan mengkondusifkan keamanan lingkungan masyarakat yang terpencil dari sejumlah konflik sosial,” ujarnya.
Ia berharap Polisi RW bisa menyusun respon terhadap persoalan dari masyarakat.
(Akb/tribun-medan.com)
| Satlantas Humbahas Bertindak Cepat, Tegur Sopir Angkutan yang Abaikan Keselamatan Pelajar |
|
|---|
| Dua Pelaku Curanmor di Humbahas Ditangkap, Empat Sepeda Motor Diamankan |
|
|---|
| Polres Humbahas Tangkap Pengedar Ganja, Tegaskan Komitmen Perangi Narkoba |
|
|---|
| Eksploitasi di Balik Lampu Kafe, Dua Tersangka Perdagangan Anak Ditetapkan Polres Humbahas |
|
|---|
| Kapolres Humbahas: Polisi yang Baik Bekerja dengan Ikhlas dan Tetap Merangkul Rakyat |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.