Polda Sumut
Daftar 6 Kapolres Baru hingga 8 Pejabat Utama di Wilayah Hukum Polda Sumut yang Dilantik Besok
Polda Sumut menjadwalkan upacara serah terima jabatan pejabat utama (PJU) Polda Sumut hingga jajaran Kapolres.
Penulis: Fredy Santoso | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN-MEDAN.com, MEDAN - Polda Sumut menjadwalkan upacara serah terima jabatan pejabat utama (PJU) Polda Sumut hingga Kapolres jajaran, yang mendapat promosi atau mutasi dari Kapolri jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Upacara serah terima jabatan dan pelantikan akan berlangsung di Aula Tribrata Polda Sumut,Selasa (19/12/2023) besok sekira pukul 09:00 WIB.
"Iya betul. Besok sertijab Pejabat Utama dan Para Kapolres,"kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi, Senin (18/12/2023).
Adapun besok yang diserahterimakan jabatannya ialah :
1. Irwasda Polda Sumut
Jabatan Irwasda Polda Sumut dari Kombes Armia Fahmi ke Kombes Badaruddin, yang sebelumnya menjabat sebagai Irwasda Polda Bangka Belitung.
2. Direktur Kepolisian Air dan Udara (Polairud )
Dirpolairud Polda Sumut dari Kombes Toni Ariadi Efendi ke Kombes Rudi Rifani, yang sebelumnya menjabat Kabagminpers PPNS Rokorwas Bareskrim Polri
3. Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Sumut
Dirreskrimsus Polda Sumut dari Kombes Teddy Jhon Sahala Marbun ke Kombes Andry Setyawan, yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Bidang Hukum Polda Sumut.
4. Kepala Bidang Hukum Polda Sumut
Jabatan kepala bidang (Kabid) Hukum Polda Sumut dari Kombes Andry Setyawan ke AKBP Ramses Tampubolon, sebelumnya Kabagwasssidik Ditreskrimsus Polda Sulawesi Utara.
5. Kepala Bidang Sumber Daya Manusia Polda Sumut
Dari Kombes Benny Bawensel ke Kombes Bony Johannes, sebelumnya Karo SDM Polda Maluku.
6. Kepala Biro Perencanaan dan Anggaran Polda Sumut
Ditresnarkoba Polda Sumut Gagalkan Pengiriman 15 Kilogram Sabu Lewat Darat Aek Nabara Menuju Madina |
![]() |
---|
Polda Sumut Ungkap 571 Kasus Narkoba: Selamatkan 225 Ribu Jiwa dari Jerat Zat Mematikan |
![]() |
---|
Langkah Proaktif Polda Sumut: Memetakan Sumbu Rawan Narkoba di Selatan Sumatera Utara |
![]() |
---|
PRABASATU: Integrasi TNI–Polri Perkuat Soliditas dan Jiwa Kebangsaan |
![]() |
---|
Red Notice untuk Bandar Narkoba: Polda Sumut Buru Pasutri THM Dragon & Pengendali Sabu |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.