Sumut Terkini
Pelanggan PDAM Tirtanadi Batang Kuis Siap-Siap Beralih Jadi Pelanggan Tirta Deli
Pelanggan PDAM Tirtanadi yang ada di wilayah Kecamatan Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang direncanakan untuk dialihkan menjadi pelanggan PDAM Tirta De
Penulis: Indra Gunawan | Editor: Salomo Tarigan
"Iya agak galau mereka. Ya agak berat memang mereka. Sekarang ini ada 6 Kecamatan lain tanpa kerjasama tapi dilayani oleh Tirtanadi seperti di Labuhan Deli, Pancur Batu, Deli Tua, Sibolangit, Namorambe dan Patumbak. Harusnya kalau mau melayani Deli Serdang karena Deli Serdang punya BUMD juga ya kan bisa ditanyakan sama kami dan bisa kami bahas. Kalau ada untung ada nggak bagi hasil atau PAD untuk Deli Serdang. Kita minta memang dimediasi sama BPKP dan minta dipercepat. Kalau memang 7x 24 jam belum menerima hasilnya kami akan surati BPKP
(dra/tribun-medan.com).
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
Berita Terkait: #Sumut Terkini
| Jadi Saksi, Mantan Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan Diperiksa 5 Jam soal Korupsi PTPN |
|
|---|
| Mantan Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan Diperiksa Kejatisu soal Korupsi Jual Aset PTPN |
|
|---|
| Usai Jam Kerja, Wesly Silalahi Kunjungi Keluarga Korban Kebakaran di Jalan Ahmad Yani |
|
|---|
| Korupsi Smartboard, Kejatisu Geledah Kantor Kadisdik dan Dinas Pendapatan Daerah Tebingtinggi |
|
|---|
| Kasus Eks Bupati Batu Bara Zahir Masih Berlanjut, Polda Sumut Kirim Ulang Berkas Perkara ke Jaksa |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.