Berita Viral

DAFTAR Nama 19 Pamen Polda Sumut Dimutasi oleh Kapolri: 4 Direktur dan 13 Kapolres

Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi terhadap 1.255 personelnya. Di antaranya 19 Pamen di Polda Sumut

|
Editor: AbdiTumanggor
Youtube/kompasTv
MUTASI: Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo lakukan mutasi terhadap personil pada 12 Maret 2025. 

TRIBUN-MEDAN.COM - Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi terhadap 1.255 personelnya.

Dari total 1.255 polisi itu, sebanyak 88 personel mendapat promosi jabatan. 

Dalam telegram ini, sejumlah PJU dan Kapolres di wilayah Polda Sumut ikut dimutasi. 

Hal itu tertuang dalam enam Surat Telegram (ST) Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo yang diterbitkan pada 12 Maret 2025.

Adapun keenam Surat Telegram Kapolri Listyo Sigit Prabowo tersebut ialah:

- ST/488/III/KEP./2025 - 111 personel.

- ST/489/III/KEP./2025 - 442 personel.

- ST/490/III/KEP./2025 - 261 personel.

- ST/491/III/KEP./2025 - 153 personel.

- ST/492/III/KEP./2025 - 202 personel.

- ST/493/III/KEP./2025 - 86 personel.

Dari keenam Surat Telegram ini, ada 10 perwira tinggi (pati) Polri yang dimutasi dalam jabatan kapolda:

1. Kapolda Bengkulu Brigjen Mardiyono (promosi)

2. Kapolda DIY Brigjen Anggoro Sukarton (promosi)

3. Kapolda Sulsel Irjen Rusdi Hartono

Sumber: Tribun Medan
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved