Sumut Terkini
Panjang Jalan Rusak di Simalungun 875 km, Pemkab Dihantui Pemotongan TKD Rp 415 miliar
Seperti di Kabupaten Simalungun, TKD merupakan salah satu sumber utama pembiayaan pembangunan daerah.
Penulis: Alija Magribi | Editor: Ayu Prasandi
ISTIMEWA
Jalan Antarkecamatan di Siporkas, Kabupaten Simalungun yang baru amblas beberapa hari lalu menambah total jalan rusak di Kabupaten Simalungun, Jumat (31/10/2025)
Simson mengakui bahwa beberapa program kegiatan yang direncanakan pada tahun 2026 akan fokus pada tingkat prioritas lebih dulu.
Sebab ada dampak yang ditimbulkan karena efisiensi sebesar Rp 415 miliar.
“Pasti berdampak lah. Mungkin ada infrastruktur yang kita akan kerjakan tahun 2026, bisa jadi tidak berjalan atau dikerjakan dengan budgeting anggaran yang seefisien mungkin,” kata Simson.
(alj/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
Berita Terkait: #Sumut Terkini
| Siswa di Nisel Meninggal karena Berkelahi, Gubsu Bobby: Kacabdis Sedang Menuju ke Sana |
|
|---|
| Material Proyek Pengerjaan Selokan Dibiarkan, Pedagang Pasar Kabanjahe Mengeluh Bau Busuk |
|
|---|
| Kronologi dan Fakta Guru SMKN 1 Kutalimbaru Dilaporkan ke Polisi, Dituding Menganiaya |
|
|---|
| Bobby Minta Guru Tak Takut Diintervensi, Persilakan Berikan Teguran ke Siswa, Asal Jangan Main Fisik |
|
|---|
| Brigadir Ismoyo DPO, Sempat Digrebek Bermalam di Rumah Janda, Diduga Curi Uang Tersangka Narkoba |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.