TERUNGKAP Chat Berbau Seksual di Balik Pembunuhan Mahasiswa Kedokteran UB, Begini Kata Pelaku

Pelaku pembunuhan mahasiswa kedokteran Universitas Brawijaya (UB) Bagus Prasetya Lazuardi (25) akhirnya buka suara.

Editor: Juang Naibaho
KOMPAS.COM/ACHMAD FAIZAL
Ziath Ibrahim Bal Biyd tersangka pembunuhan mahasiswa kedokteran Universitas Brawijaya Malang, Bagus Prasetya Lazuardi, dihadirkan di Mapolda Jatim, Senin (18/4/2022). 

Dalam foto itu, dr Tutit berdiri paling kanan, disusul Ziath, TS di tengah, istri dr Tutit dan ibunya TS.

"Mereka datang bertiga, TS, ayah tirinya sama ibunya," ucap seorang mantan staf di RSUD dr Iskak.

Foto yang beredar itu diambil oleh keluarga dr Tutit. Foto diambil saat mereka hendak pulang.

Namun sumber ini tidak tahu pasti hari kedatangan TS, ZI dan istrinya.

"Yang pasti saat itu sudah sepi pentakziah. Waktunya malam," ucapnya.

(*/tribunmedan.com)

Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul TERSANGKA Pembunuh Mahasiswa Kedokteran UB Sebut Anak Tirinya Dilecehkan Korban, Polisi Berkata Lain

Sumber: Surya
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved