Brigadir J Tewas Ditembak

Akhirnya Terungkap Kondisi Bharada E, Kini Kembali ke Brimob, Kondisinya Bugar, Status Masih Saksi

Sebagaimana diketahui, Bharada E dan juga istri Irjen pol Ferdy Sambo belum datang ke LPSK melakukan pemeriksaan assessment psikologis.

Editor: AbdiTumanggor
kolase tribun-medan.com/tribunnews.com
Sebanyak 7 ajudan Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Pol Ferdy Sambo tiba di Kantor Komnas HAM RI Jakarta Pusat pada Selasa (26/7/2022) pukul 09.56 WIB. Bharada E hadri belakangan, (Rabu/27/7/2022) pagi. 

2. Brigadir J diautopsi di RS Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (8/7/2022) malam.

3. Jenazah Brigadir J (ikut dikawal oleh adiknya Bripda LL) tiba di rumah orangtuanya di Jambi, Sabtu (9/7/2022) malam.

4. Menerima pertama peti jenazah ialah Bibi dari Brigadir J, Rohani Simanjuntak.

5. Pada pukul 23.30 WIB, kedua orangtua Brigadir J tiba di rumah sepulang ziarah dari Sumut dan sudah melihat peti mati di ruang tamu.

6. Terjadi perdebatan antara pihak keluarga Brigadir J dengan petugas yang mengantar jenazah.

7. Serah terima jenazah pun terjadi karena peti mati diperbolehkan dibuka.

8. Pada Senin (11/7/2022) jenazah Brigadir J dimakamkan keluarga tanpa upacara kedinasan.

9. Autopsi ulang (ekshumasi) di RSUD Sungai Bahar, Muaro Jambi, Rabu (27/7/2022).

10. Pemakaman ulang dengan upacara kedinasan oleh Polres Muaro Jambi.

Baca juga: Mahfud MD: Ikuti Saja Arahan Kapolri, Hasil Autopsi Ulang Brigadir J Harus Diumumkan ke Publik

Asumsi yang menjadi perdebatan:

1. Penyebab kematiannya.

2. Kapan kematiannya.

3. Soal tembak menembak.

4. Penyebab luka di tubuhnya.

5. Hasil autopsi (visum et repertum).

6. Soal pelaku (tersangka) dan saksi.

7. Senjatanya.

8. CCTV.

9. Alat komunikasi (handphone).

10. Olah Tempat Kejadian Perkara (TKP).

11. Dugaan Komnas HAM, Kompolnas, dan LPSK melindungi keluarga Jenderal Polisi.

12. Mabes Polri diduga tidak serius menangani kasus kematian Brigadir J.

13. Diduga ditutup-tutupi oleh pihak-pihak tertentu.

Baca juga: Sosok Jenderal Bintang Satu yang Coba Tutupi Kasus Brigadir J, Kuasa Hukum: Bukan Irjen Ferdy Sambo

(*/tribun-medan.com/tribunnews.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved