Erupsi Gunung Marapi
SOSOK M Adan, Korban Erupsi Gunung Marapi, Sempat Tolong 3 Temannya Patah Kaki Sebelum Meninggal
Inilah soosk M Adan, salah satu dari 23 orang korban erupsi Gunung Marapi yang dikonfirmasi meninggal dunia.
Setelah itu, langsung pihak keluarga melaporkan kejadian ini untuk meminta bantuan kepada Wali Nagari sekitar.
"Adik saya orangnya aktif di media sosial. Dia orang yang populer juga di kalangan teman-temannya," katanya.
Selain itu, Yasirli Amri dikenal mahasiswi yang aktif di organisasi dan acara-acara yang ada di kampusnya Politeknik Negeri Padang (PNP).
Frans menceritakan bahwa adiknya yang merupakan mahasiswi Teknik Sipil baru pertama kali mendaki gunung.
"Saat hendak mendaki Gunung Marapi ada meminta izin, dan orang tua mengizinkan. Karena orang yang membimbing dia ada di situ," kata Frans.
Yasirli Amri dikabarkan dievakuasi Senin (5/11/2023) kemarin.
Kabar meninggalnya Yasirli Amri telah disiarkan di Instagram Himpunan Mahasiswa Teknik Sipil Politeknik Negeri Padang (PNP).
"Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Innalillahi Wa inna ilaihi roji'un. Telah berpulang ke rahmatullah, salah satu keluarga besar jurusan teknik sipil politeknik negeri padang, teman kita Yasirli Amri DIII Teknik Sipil angkatan 2022. " Korban Erupsi Gunung Marapi"
Semoga amal ibadah almarhum diterima di sisi-Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan. aamiin ya rabbal 'aalamiin,"
Kini unggahan tersebut banjir doa duka cita dari warganet.
Lantas seperti apa sosok Yasirli Amri?
Sosok Yasirli Amri
Yasirli Amri adalah Mahasiswi Politeknik Negeri Padang (PNP) berusia 21 tahun.
Ia menempuh jurusan DIII Teknik Sipil angkatan 2022.
Yasirli Amri pernah dinobatkan sebagai Uni Favorite Politeknik Negeri Padang tahun 2022.
Diketahui sebelum berhasil ditemukan dan dievakuasi tim gabungan Yasirli Amri mengaku sudah tak kuat berjalan.
korban erupsi Gunung Marapi
Erupsi Gunung Marapi
Update Korban Erupsi Gunung Marapi
Tribun Medan
Universitas Islam Riau (UIR)
| Tangis Haru Orangtua Siska dan Frengki Korban Meninggal Gunung Marapi Terima Ijazah UNP: Ibu Kuat |
|
|---|
| Menjelang Akhir Hidup Serli Korban Erupsi Gunung Marapi, Sempat Telepon Orangtua: Kak Sampein Papa |
|
|---|
| SOSOK Frengki, Korban Erupsi Gunung Marapi, Jasadnya Berbau Wangi, Ternyata Penghafal Al Quran |
|
|---|
| Detik-detik Relawan Temukan Atribut Wisuda Milik Siska Afrina, Tersimpan di Kantong Kresek Putih |
|
|---|
| 23 Pendaki Tewas saat Gunung Marapi Meletus, Polda Sumbar Usut Dugaan Pidana Pembukaan Izin |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/SOSOK-M-Adan-Korban-Erupsi-Gunung-Marapi-Sempat-Tolong-3-Temannya-Patah-Kaki-Sebelum-Meninggal.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.