Pembacaan Putusan Sela Pilkada
DAFTAR Lengkap Putusan Sela MK untuk 16 Sengketa Pilkada di Sumut, Cuma Gugatan Madina Dikabulkan
Dari total 16 gugatan pilkada di Sumut, cuma sengketa Pilkada Mandailing Natal (Madina) yang diterima MK untuk lanjut sidang pembuktia
Penulis: Anugrah Nasution | Editor: Juang Naibaho
- Pilkada Labusel (Ditolak)
- Pilkada Labuhan Batu (Ditolak)
- Pilkada Toba (Ditolak)
- Pilkada Binjai (Ditolak)
- Pilkada Nias Selatan (Ditolak – Gugatan Fajarius Laia dan Sifaoita Buulolo)
- Pilkada Siantar (Ditolak)
- Pilkada Humbahas (Ditolak)
- Pilkada Samosir (Ditolak)
(Cr17/tribunmedan.com)
Penetapan Kepala Daerah Terpilih
Merespons putusan sela MK, KPU di berbagai daerah langsung menggelar pleno penetapan kepala daerah yang gugatannya tidak diterima.
Termasuk KPU Sumut yang menggelar pleno penetapan Bobby Nasution dan Surya sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih 2025-2030.
“Menetapkan paslon nomor urut 1 Bobby-Surya dengan perolehan suara sebanyak 3.645.611 suara atau 64,46 persen sebagai paslon gubernur dan wakil gubernur terpilih periode 2025-2030,” kata Ketua KPU Sumut Agus Arifin, di Grand Mercure, Medan, Rabu (5/2/2025) sore.
Dalam rapat pleno penetapan tersebut, pasangan Bobby-Surya maupun Edy Rahmayadi-Hasan Basri Sagala tidak hadir.
Wakil Ketua Tim Pemenangan Bobby-Surya, Yudha Johansyah, mengatakan, ketidakhadiran Bobby dan Surya karena keduanya memiliki agenda lain.
| DAFTAR Lengkap 16 Sengketa Pilkada di Sumut, Gugatan Mandailing Natal Diterima Mahkamah Konstitusi |
|
|---|
| NASIB Pemenang Pilkada Madina, Gugatan Diterima MK, Calon Bupati Saipullah Terancam Diskualifikasi |
|
|---|
| 12 Gugatan Sengketa Pilkada Sumut yang Ditolak MK, Ini Daftar Lengkapnya |
|
|---|
| UPDATE 9 Putusan Sela MK Terkait Gugatan Pilkada di Sumut, Terbaru Siantar dan Nias Selatan |
|
|---|
| DAFTAR Sengketa Pilkada di Sumut yang Sudah Diputus MK, 7 Gugatan Tidak Diterima |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/SIDANG-SENGKETA-PILKADA-Hakim-Mahkamah-Konstitusi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.