Polres Asahan
Polres Asahan Jegal Jaringan Narkoba Lintas Sumatera, 76 Kg Sabu Diamankan
Kapolres Asahan AKBP Revi Nurvelani (tengah) menunjukkan barang bukti 76 kilogram sabu hasil pengungkapan Sat Res Narkoba
Editor:
Arjuna Bakkara
IST
Kapolres Asahan AKBP Revi Nurvelani (tengah) menunjukkan barang bukti 76 kilogram sabu hasil pengungkapan Sat Res Narkoba Polres Asahan di Desa Bangun Sari, Kecamatan Silo Laut, Minggu (9/11/2025). Penangkapan ini menggagalkan upaya penyelundupan besar jaringan lintas provinsi dan mendapat apresiasi dari Kapolda Sumut. (IST)
Polisi menyebut, sindikat ini berjejaring lintas provinsi dan bergerak senyap lewat jalur darat. Namun kali ini, langkah mereka terhenti di tangan aparat yang tak kenal lelah.
“Narkoba adalah musuh bersama. Kami tak akan beri ruang bagi siapa pun yang merusak generasi muda,” tegas AKBP Revi.
Asap pagi di Bangun Sari pun perlahan memudar.
Tapi gema operasi itu terus bergema sebagai tanda bahwa Sumatera Utara belum menyerah dalam perang panjang melawan racun putih bernilai miliaran rupiah itu.(Jun-tribun-medan.com).
Berita Terkait: #Polres Asahan
| Dadu Kopyok Digerebek di Asahan, Dua Pelaku Diamankan Polisi |
|
|---|
| Polres Asahan Gerebek Arena Sabung Ayam Ilegal, Delapan Pria Diamankan |
|
|---|
| Terbaru, Polres Asahan Gagalkan Peredaran 20 Kilogram Sabu |
|
|---|
| Polres Asahan Ungkap Kasus Penganiayaan Pelajar, Tiga Pelaku Geng Motor Diringkus |
|
|---|
| Viral Dugaan Kekerasan Oknum Polres Asahan terhadap Alm Pandu, Polisi Beberkan Kronologi Sebenarnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/penyelundupan-besar-jaringan-lintas-provinsi-dan-mendapat-apresiasi-dari-Kapolda-Sumut-IST.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.