Berita Olahraga

Tambah 12 Medali di Hari Kedua, Indonesia Masih Tempati Posisi Kedua Klasemen SEA U18–U20

Memasuki hari kedua pelaksanaan kejuaraan, Indonesia berhasil menambah 3 medali emas, 2 perak, dan 7 perunggu.

Penulis: Aprianto Tambunan | Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/APRIANTO TAMBUNAN
Tiga pelari Indonesia M Akbar Jabalin (kanan), Achmad Febrian (kiri) dan Rizal Hafid (tengah) mengibarkan bendera merah putih di Stadion Madya Atletik Sumut, Desa Sena, Deliserdang, Minggu (16/11/2025). Kontingen Indonesia masih menjaga posisi di peringkat kedua klasemen sementara 17th SEA U18–U20 Athletics Championship 2025. 

“Saya meminta mereka tetap semangat. Kalian bertanding di tanah sendiri, tunjukkan kemampuan terbaik. Tapi tentu sportivitas harus tetap dijunjung tinggi," pungkasnya. 

Klasemen Sementara 17th SEA U18–U20 Athletics Championship 2025

1. Vietnam – 7 emas, 9 perak, 5 perunggu

2. Indonesia – 7 emas, 6 perak, 12 perunggu

3. Singapura – 6 emas, 5 perak, 4 perunggu

3. Filipina – 6 emas, 2 perak

4. Malaysia – 4 emas, 7 perak, 1 perunggu

5. Thailand – 3 emas, 5 perak, 2 perunggu

6. Myanmar – 1 emas, 1 perunggu

7. Laos – 1 perak

8. Timor-Leste – 1 perunggu

(Cr29/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved