TOPIK
Oknum TNI di Medan Ditangkap
-
Oknum TNI Serda AH, personel Koramil 05/PB Dim 021/BS Medan kini diperiksa Detasemen Polisi Militer (Denpom) I/5 Medan.
-
Sosok pria yang ditemukan kejang-kejang di di bawah jembatan Jalan AH Nasution, ternyata merupakan pelaku pencurian di rumah kos oknum TNI Serda AH.
-
Terkait penangkapan oknum TNI Serda AH yang bertugas di Koramil 05/PB Dim 021/BS Medan, Kapendam I/Bukit Barisan membenarkan kabar tersebut.
-
Penangkapan oknum TNI berpangkat Serda pemilik ribuan ekstasi dan sabu di Medan, ternyata berawal dari laporan adanya pencuri yang kejang-kejang.
-
Kombes Pol Robert Da Costa menyebutkan bahwa penangkapan tersebut bersama Polisi Militer Kodam (Pomdam)
-
Robert membenarkan bahwa dari tangan tersangka diamankan sebanyak Pil ekstasi sebanyak 12.248 dan sabu 53,85 gram.