Kapal Hantu

Kapal Hantu Senilai Rp 3 M jadi Aset Ditpolairud Polda Babel, Mulanya Ditangkap Tiga, Dua Lagi ?

Kapal cepat ini memiliki kapasitas mesin yang tinggi, yang akan menambah armada Polairud Polda Babel dalam tugas mereka untuk amankan perairan Babel

|
Editor: Satia
Bangkapos
Satu dari tiga kapal hantu yang tangkap di Perairan bangka Selatan menjadi aset Ditpolairud Polda Babel. 

Kejadian terbaru terjadi pada 5 Juni 2021, ketika sebuah kapal hantu berhasil diamankan setelah dikejar menggunakan helikopter.

Baca juga: Bayi Sebulan Kritis dan Alami Pendarahan di Kepala Diduga karena Kelalaian Perawat

Kapal ini akhirnya kabur dan menabrak hutan bakau di kawasan Tanjung Jati, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Provinsi Sumatera Selatan.

Para ABK (Anak Buah Kapal) berhasil melarikan diri dan meninggalkan kapal di dalam hutan.

 

Baca Berita Tribun Medan Lainnya di Google News

(tribunmedan)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved