Sumut Terkini

Harmoni di Ruang Kelas, Langkah Apriyanti Mengajar di MTsN Taput

Apriyanti lahir di Rantau Prapat dari keluarga sederhana pasangan Sahala Marpaung dan Harinta Br Purba. 

Penulis: Husna Fadilla Tarigan | Editor: Ayu Prasandi
ISTIMEWA
KISAH INSPIRATIF - Apriyanti Br Marpaung saat mengajar di salah satu ruang kelas MTsN Tapanuli Utara. Meski beragama Kristen, Apriyanti diterima dengan hangat oleh siswa dan rekan guru, menjadi teladan moderasi beragama di lingkungan madrasah. 

Apriyanti mengaku bangga bisa menjalani perjalanan ini.

Baginya, madrasah bukan hanya tempat bekerja, tetapi ruang belajar tentang kemanusiaan dan kedamaian.

“Perbedaan bukan alasan untuk menjauh, tapi alasan untuk semakin mendekat, belajar, dan mengasihi. Damai itu lahir ketika kita menjadikan perbedaan sebagai kekuatan, bukan ancaman. Dan saya menemukan kedamaian itu di madrasah ini,” tutupnya.

(cr26/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved