Sumut Terkini
Disnaker Siantar Gelar Jobfair 2025 Usai Sempat Fakum Akibat Covid-19, Target Rutin Tiap Tahun
Tahun selanjutnya atau di tahun 2023, angkanya menurun menjadi 9,3 persen, dan di tahun 2024 menjadi 8 persen.
Penulis: Alija Magribi | Editor: Ayu Prasandi
Ada juga perusahaan penyedia tenaga kerja ke Jepang seperti LPK Minna Nakama dan penyedia jasa tenaga kerja (outsourcing) dalam negeri seperti Swapro Internasional, Permata Indonesia, PT PKSS dan Valdo.
“Ada 35 perusahaan yang berpartisipasi dalam Jobfair kali ini dengan harapan dapat menampung ratusan tenaga kerja dari anak-anak kita di Kota Pematangsiantar ini,” ujar Robert Sitanggang seraya berharap agar pencari kerja memanfaatkan momen ini sebaik-baiknya.
Turut hadir, Kapolres Pematangsiantar diwakili Wakapolres Kompol Budiono Saputro SH MH, mewakili Dandim 0207/Simalungun, dari BPJS Ketenagakerjaan Cabang Pematangsiantar, pimpinan OPD Pemko Pematangsiantar, camat, serta lurah, perusahaan peserta Job Fair, dan para pencari kerja.
(alj/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| 11 Hari Menjabat Kejari Karo, Danke Tegaskan Pengungkapan Kasus Korupsi Profil Desa Terus Berkembang |
|
|---|
| Antisipasi Banjir Jepang Musim Hujan, Dinas PUTR Karo Perlebar Drainase Sepanjang 730 Meter |
|
|---|
| Rapidin Simbolon Pimpin Lagi PDIP Sumut 2025-2030, Berikut Susunan Pengurus |
|
|---|
| Sekda Junaedi Sitanggang Lantik 20 Pejabat Eselon II di Lingkungan Pemko Siantar, Ini Daftarnya |
|
|---|
| Kejari Karo Kembali Tetapkan Tersangka Tambahan Proyek Profil Desa |
|
|---|
