Berita Viral
PENEMBAKAN di Bandara Kuala Lumpur, Pelaku Berniat Tembak Istrinya tapi Salah Sasaran,1 Orang Korban
Insiden penembakan terjadi di Terminal 1 Bandara Internasional Kuala Lumpur (KLIA), Minggu (14/4/2024) hingga seorang pria menjadi korban
“Saya kaget dan tidak menyangka hal seperti ini terjadi di bulan Syawal,” katanya.
Setelah mendapat informasi tentang kejadian tersebut sekitar pukul 02.00 waktu setempat, Siti berangkat ke Rumah Sakit Cyberjaya untuk menemui suaminya yang menjalani perawatan.
Dia menuturkan, pihak rumah sakit menyatakan sang suami mengalami pendarahan hebat akibat tembakan yang diterima.
Korban juga mengalami kesulitan bernapas, meski tidak ada organ vital yang terkena tembakan tersebut.
“Rumah sakit memberi tahu saya bahwa kondisi suami saya kritis dan dia harus koma secara medis," ungkap dia.
Ibu tiga anak ini berharap pihak berwenang menemukan tersangka penembakan sehingga bisa segera diadili.
(*/tribun-medan.com)
Baca juga: KEPUTUSAN Iran Serang Israel Bisa Jadi Kesalahan, Pejabat Iran Saran Damai: Rezim Terancam Runtuh
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter
penembakan
penembakan di Bandara Kuala Lumpur
Bandara Internasional Kuala Lumpur
Malaysia
pelaku penembakan di Bandara Kuala Lumpur
Tribun-medan.com
| PRABOWO Bantah Tudingan Masih Dikendalikan Jokowi: Untuk Apa Aku Takut Sama Beliau? |
|
|---|
| SIDANG Kematian Anak Masih Berlangsung, Pelda Christian Diperiksa Denpom: Hidup Bersama Wanita Lain |
|
|---|
| PILU Zulkarnain Tewas Ditembak Usai Curi Petai, Pemilik Kebun Kini Terancam 15 Tahun Penjara |
|
|---|
| Anaknya Tewas Dianiaya Senior di Asrama, Kini Pelda Christian Hadapi Masalah Baru Etika Prajurit |
|
|---|
| TAK Jadi Dipecat dari DPR, Ahmad Sahoni Langsung Muncul Balas Nyinyiran Netizen: Boti Apaan Sih? |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.