Polrestabes Medan
Polsek Medan Tembung Bongkar Sindikat Pencuri Mobil, Ungkap 18 Kasus Kejahatan dalam Sebulan
Kapolsek Medan Tembung, AKP Ras Maju Tarigan (tengah), memperlihatkan barang bukti hasil pengungkapan
|
Editor:
Arjuna Bakkara
Arjuna Bakkara
Kapolsek Medan Tembung, AKP Ras Maju Tarigan memperlihatkan barang bukti hasil pengungkapan sindikat pencurian mobil dan kasus kejahatan 3C lainnya di Mapolsek Medan Tembung, Kamis (30/10/2025). Dalam sebulan, polisi menangkap 25 tersangka dan menyita satu mobil Suzuki, dua sepeda motor, serta puluhan barang bukti hasil curian.
Polisi menyebut kedua pelaku berperan ganda pengedar sekaligus pengguna.
Kapolsek menegaskan, keberhasilan ini tak lepas dari peran aktif masyarakat dalam memberikan informasi.
“Kami terus mengajak warga Medan dan Deli Serdang untuk berani melapor bila melihat aktivitas mencurigakan. Setiap laporan akan kami tindak tegas,” katanya.
Tarigan menambahkan, pengungkapan ini juga menjadi perhatian Kapolrestabes Medan untuk memperkuat patroli dan penindakan di wilayah rawan.
“Tujuan akhirnya sederhana, membuat lingkungan lebih aman dan kondusif,” ujarnya.(Jun-tribun-medan.com).
Tags
Kapolrestabes Medan Kombes Jean Calvijn Simanjunta
Polda Sumut
Rilis Kasus Kejahatan Narkoba
Pelaku Pencurian Mobil Diringkus
pencurian barang
Berita Terkait: #Polrestabes Medan
| “Becak Hantu” Angkut Steling Burger di Tembung, Kapolsek Tembung: Satu Tertangkap, Dua Diburu |
|
|---|
| Pencuri Bersenjata Di Medan Tertangkap, Kapolsek Medan Area Kompol Dwi: 3 Rekannya Dalam Pengejaran |
|
|---|
| Pelaku Pencurian Pintu Besi Dilumpuhkan, Kapolsek Medan Area Kompol Dwi Himawan: Melawan Polisi |
|
|---|
| Minta Minum dan Persembahan ke Gereja, Ujungnya Mencuri: Agus Sianturi Ditangkap Polsek Medan Area |
|
|---|
| Program “Ngantor” di Polsek, Kapolrestabes Medan Perkuat Karakter dan Profesionalisme Personel |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.