Berita Deli Serdang Terkini

Vendor Akui Biaya Tes Psikologi 100 Ribu untuk Pembuatan SIM di Deli Serdang atas Kebijakan Sendiri

Biaya 100 ribu itu memang kebijakan dari kami. Kalau keberatan dengan harga segitu boleh dicari kok tempat yang lain, nggak dipaksa.

Penulis: Indra Gunawan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN MEDAN/HO
Penampakan Ruko tempat pelayanan pengurusan surat kesehatan dan tes psikologi di depan Mapolresta Deli Sedang, Jumat (13/12/2024). 

"Ya kagetlah pikir 100 ribu untuk perpanjang SIM C cukup, rupanya lebih dari 200 ribu. Untuk tes psikologi saja rupanya yang 100 ribu," ucap K salah satu pemohon yang meminta agar mamanya tidak dituliskan. 

(dra/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan 

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved